terasjabar.id
Selasa, 6 Januari 2026
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Selasa, 6 Januari 2026
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Berita Utama

Ribuan Warga Desa Serbu Kantor Desa Tuntut Kades Mundur

Wawan Hermawan by Wawan Hermawan
5 Jan 2026 18:20
in Berita Utama, Daerah
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Ribuan Warga Desa Serbu Kantor Desa Tuntut Kades Mundur

Aksi demo warga Cihideung Hilir, bakar ban di halaman Balai Desa

TERASJABAR.ID – Ribuan warga Desa Cihideung Hilir, Kec. Cidahu, Kab. Kuningan, tumpah-ruah mengepung kantor balai desa setempat. Mereka menuntut kepala desa mundur dari jabatannya, lantaran diduga melakukan korupsi dana desa untuk memperkaya diri sendiri.

Aksi Unjuk Rasa ini diwarnai dengan poster besar bergambar seorang raja memakai mahkota didampingi wanita cantik dan kendaraan pribadi dengan tulisan “Kemewahan Kepala Desa Hasil Korupsi Dana desa”. Tak hanya aksi poster, massa pun membakar ban bekas di depan kantor Desa Cihideung Hilir, Senin (5/1/2025) pukul 11.00 WIB.

Aksi massa warga memadati halaman balai desa hingga jalan raya, menyusul kepulan asap tebal menambah suasana semakin memanas. Aparat keamanan gabungan TNI, Polisi, hingga Satpol PP, bersiaga di lokasi mengawal jalannya aksi unjuk rasa warga hingga suasana masih tertib dan terkendali.

Ribuan Aksi masa melalui Korlap Iqbal, menuntut seluruh aparat Desa Cihideung Hilir, terutama Kepala Desanya Dede Agus Sagara (DAS) untuk mundur dari jabatannya. Mereka menduga banyak dana desa digunakan bukan untuk kepentingan masyarakat, tetapi untuk kepentingan pribadi dan memperkaya kepala desa sendiri, beserta aparatnya.

Lebih lanjut Koordinator Lapangan Iqbal dalam orasinya, menilai persoalan tidak jelasnya penggunaan dana Desa Cihideung Hilir bukan hanya persoalan administrasi. “Banyak program desa, tetapi tidak terlihat wujudnya di masyarakat. Banyak dugaan-dugaan, yang dipertanyakan masyarakat. Makanya kami minta kades mundur,” tegasnya.

Tuntutan warga akhirnya dipenuhi oleh Kepala Desa Cihideung Hilir, Dede Agus Sagara, beserta 12 aparatnya dengan menandatangani surat pengunduran diri.

“Kita penuhi dulu tuntutan warga. Selanjutnya ada proses, kita ikuti mekanisme, prosedur melalui DPMD (Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa). SK dari Bupati Kuningan, maka keputusan ada di Pak Bupati,” ujar Kepala Desa Cihideung Hilir DAS, di sela aksi unjuk rasa.

RELATED POSTS

No Content Available
ADVERTISEMENT

Diakui setelah Ia menandatangani surat pengunduran diri sebagai kepala desa, seluruh jajarannya juga ikut mundur. “Semua ikut mundur, termasuk kadus-kadusnya. Prosesnya diserahkan ke pak Bupati. Yang penting sekarang, tuntutan warga kita penuhi, begitu, supaya kondusif,” ucap DAS.

Terkait tuduhan penyimpangan penggunaan dana desa, DAS menjelaskan, soal itu sebenarnya sudah ada auditor Inspektorat. Tinggal menunggu hasilnya seperti apa. Semua ada mekanisme.

Sementara itu, Kabid Pemberdayan Desa, DPMD Kuningan, Hamdan Harismaya mengatakan, persoalan desa Cihideung Hilir masih ada tahapan berikutnya. Meskipun kepala desa dan perangkat Desa Cihideung Hilir sudah menandatangani surat pengunduran diri. “Untuk kepala desa ada mekanisme untuk keputusan bupati. Adapun terkait perangkat desa, kewenanganya ada di kepala desa, terangnya.

Hamdan menegaskan, bahwa kepala desa dan perangkatnya masih bisa melayani masyarakat sesuai tupoksinya sepanjang proses ini berjalan, dan belum ada keputusan. Bahkan sampai ada kepala desa definitif baru.*

Tags: kantor desaRibuan warga Desaserbu
ShareTweetSend

Related Posts

No Content Available
Next Post
Jalan Dibiarkan Rusak, Pengantar Jenazah ke TPU Cikoneng Ngomel

Jalan Dibiarkan Rusak, Pengantar Jenazah ke TPU Cikoneng Ngomel

Mengenal Sugianto Nelayan asal Indramayu yang Dapat Penghargaan dari Presiden Korea Selatan

Mengenal Sugianto Nelayan asal Indramayu yang Dapat Penghargaan dari Presiden Korea Selatan

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
SKAK MAT PAK MENTERI KEHUTANAN

SKAK MAT PAK MENTERI KEHUTANAN

31 Des 2025 05:37
Desa Pandawangi Akhirnya Resmi Jadi Desa Baru Pemekaran dari Desa Cinunuk

Desa Pandawangi Akhirnya Resmi Jadi Desa Baru Pemekaran dari Desa Cinunuk

1 Jan 2026 12:12
Operasi 300 Menit: Bedah Teknis Penculikan Presiden Venezuela

Operasi 300 Menit: Bedah Teknis Penculikan Presiden Venezuela

5 Jan 2026 15:46
Mengenal Sugianto Nelayan asal Indramayu yang Dapat Penghargaan dari Presiden Korea Selatan

Mengenal Sugianto Nelayan asal Indramayu yang Dapat Penghargaan dari Presiden Korea Selatan

5 Jan 2026 20:06
Jembatan Cijemit Terancam Ambruk, Warga Minta Segera Diperbaiki

Jembatan Cijemit Terancam Ambruk, Warga Minta Segera Diperbaiki

0
Garuda Spark Bandung Kembangkan 10 Startup dalam 3 Bulan, Menkomdigi Ungkap Hal Ini

Garuda Spark Bandung Kembangkan 10 Startup dalam 3 Bulan, Menkomdigi Ungkap Hal Ini

0
Peternak Terdampak Bencana Dapat Bantuan, DPR Ingatkan Penyaluran Tepat Sasaran

Peternak Terdampak Bencana Dapat Bantuan, DPR Ingatkan Penyaluran Tepat Sasaran

0
WASPADA! Kasus Superflu Meningkat, DPR Dorong Sosialisasi Masker di Ruang Publik

WASPADA! Kasus Superflu Meningkat, DPR Dorong Sosialisasi Masker di Ruang Publik

0
Jembatan Cijemit Terancam Ambruk, Warga Minta Segera Diperbaiki

Jembatan Cijemit Terancam Ambruk, Warga Minta Segera Diperbaiki

6 Jan 2026 15:00
Peternak Terdampak Bencana Dapat Bantuan, DPR Ingatkan Penyaluran Tepat Sasaran

Peternak Terdampak Bencana Dapat Bantuan, DPR Ingatkan Penyaluran Tepat Sasaran

6 Jan 2026 14:30
Garuda Spark Bandung Kembangkan 10 Startup dalam 3 Bulan, Menkomdigi Ungkap Hal Ini

Garuda Spark Bandung Kembangkan 10 Startup dalam 3 Bulan, Menkomdigi Ungkap Hal Ini

6 Jan 2026 14:29
WASPADA! Kasus Superflu Meningkat, DPR Dorong Sosialisasi Masker di Ruang Publik

WASPADA! Kasus Superflu Meningkat, DPR Dorong Sosialisasi Masker di Ruang Publik

6 Jan 2026 14:22
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.