TERASJABAR.ID – Perusahaan yang menaungi banyak brand di Indonesia, yaitu PT Galva Galindra Multi Cipta, baru saja memberikan informasi penting.
Perlu diketahui, PT Galva Galindra Multi Cipta Bandung sedang membuka lowongan kerja (loker) yang terbuka untuk umum.
Dengan gaji mencapai Rp5,5 juta per bulan, loker PT Galva Galindra Multi Cipta Bandung tidak boleh dilewatkan begitu saja.
Dilansir dari laman Job Street, simak informasi selengkapnya berikut ini.
Baca Juga: FRESH GRADUATE MENDEKAT! Indomaret Bandung Gelar Loker bagi Lulusan SMA dan SMK
Posisi: Administrasi Servis Bandung
Gaji: Rp 4.500.000 – Rp 5.500.000 per bulan
Deskripsi Pekerjaan :
- Membuat laporan berdasarkan kegiatan masing-masing divisi setiap minggu.
- Menginput data sesuai dengan tenggat waktu yang telah ditentukan.
- Berkoordinasi dengan divisi lain yang terkait.
- Melakukan follow up untuk setiap rencana kegiatan.
- Mendukung koordinator tim untuk setiap kegiatan dan perkembangan tim.
Baca Juga: BISA DATANG LANGSUNG! Superindo Bandung dan Sekitarnya Buka Loker Part Time Buat Tamatan SMA SMK
Benefit dan Informasi lain
- 5 hari kerja. Senin – Jumat Pk 08.00 – 17.00.
- 12 hari cuti bersama, tidak memotong cuti pribadi individu.
- BPJS Kesehatan dan Ketenagakerjaan.
- Fasilitas Kesehatan Rawat Inap dan Rawat Jalan dari Galva. Tidak menggunakan pihak ketiga sehingga klaim mudah.
- Fasilitas kacamata dan gigi palsu.
- Tunjangan Hari Raya
- Bonus setiap 3 bulan yang diberikan berdasarkan prestasi kerja dan keuntungan Perusahaan.
- Jenjang karier yang menarik. Adanya individual career path dan individual development program.
- Medical check up tahunan.
- Koperasi simpan pinjam karyawan.
- Dana pensiun.
- Kegiatan outing bersama yang disponsori oleh Perusahaan.
Persyaratan:
- D3/S1 berbagai jurusan. Jika berasal dari jurusan Engineer akan meripakan nilai tambah.
- Maksimal usia 30 tahun.
- Berpengalaman minimal 1 tahun sebagai Administrasi atau Administrasi Servis akan diprioritaskan.
- Mahir mengoperasikan Microsoft Office (Excel dan Word).
- Mampu bekerja dengan cepat dan berpikir sistematis.
Baca Juga: FRESH GRADUATE BISA DAFTAR! Alfamart Bandung Adakan Loker untuk Lulusan SMA SMK
Cara Melamar:
Jika Anda berminat, daftarkan diri Anda via:
- Link Daftar: https://tinyurl.com/BdgPtGalva2025
Semoga beruntung!(*)