terasjabar.id
Senin, 26 Januari 2026
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Senin, 26 Januari 2026
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Daerah

Kronologi Kecelakaan Maut di Wringinanom Gresik Tewaskan Satu Orang, Dua Lainnya Luka-Luka

Imron Fauzi by Imron Fauzi
11 Jun 2025 15:19
in Daerah
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Kecelakaan Gresik (istimewa)

Kecelakaan Gresik (istimewa)

TERASJABAR.ID – Insiden kecelakaan lalu lintas kembali terjadi di Kabupaten Gresik, tepatnya di Jalan Raya Desa Sumengko, Kecamatan Wringinanom, pada Rabu pagi, 11 Juni 2025.

Dua sepeda motor terlibat dalam tabrakan yang mengakibatkan satu korban jiwa dan dua lainnya mengalami luka-luka.

Korban meninggal dunia diketahui bernama Eko Purwanto, pria berusia 47 tahun asal Tulungagung.

Saat kejadian, Eko dibonceng oleh rekannya, Deni Sulis Yulianto (40), yang juga berasal dari Tulungagung. Keduanya menggunakan sepeda motor Honda Beat dengan nomor polisi AG 5843 REM.

Berdasarkan keterangan pihak kepolisian, peristiwa terjadi sekitar pukul 05.45 WIB.

Sepeda motor yang dikendarai Deni melaju dari arah barat ke timur. Saat mencoba mendahului kendaraan lain, pengendara tidak melihat adanya tong di jalur depan.

ADVERTISEMENT

Motor menabrak tong tersebut hingga keduanya terjatuh ke sisi kanan jalan.

Dalam waktu bersamaan, dari arah berlawanan muncul sepeda motor Yamaha Xeon bernopol L 2108 PW yang dikendarai oleh Listianah (43), warga Mojokerto.

RELATED POSTS

Tabrakan Beruntun Libatkan 4 Kendaraan di Tol Cisumdawu, 3 Tewas

Tiga Pencuri Mobil Colt L300 di Antapani Kecelakaan di Purwakarta, Satu Tewas dan Dua Luka

Liburan Natal Lionel Messi Terganggu, Sang Adik Alami Cedera Akibat Kecelakaan

Kecelakaan Maut, Bus Terguling di Tol Krapyak Semarang Jawa Tengah, 15 Meninggal, Belasan Terluka

Update: Elf Terguling di Tanjakan Cae Wado Sumedang, Korban Tewas Bertambah Jadi 4 Orang

Karena jarak yang terlalu dekat dan kecepatan yang cukup tinggi, pengendara Yamaha tidak sempat menghindar dan menabrak korban yang telah terjatuh di jalan.

Benturan keras tidak dapat dihindari. Eko Purwanto dinyatakan meninggal dunia di tempat kejadian, sementara Deni mengalami luka di bagian kepala. Pengendara Yamaha, Listianah, mengalami luka ringan akibat kejadian tersebut.

Page 1 of 2
12Next
Tags: Gresikkecelakaan
ShareTweetSend

Related Posts

Tabrakan Beruntun Libatkan 4 Kendaraan di Tol Cisumdawu, 3 Tewas
Bandung Raya

Tabrakan Beruntun Libatkan 4 Kendaraan di Tol Cisumdawu, 3 Tewas

26 Jan 2026 14:45
Tiga Pencuri Mobil Colt L300 di Antapani Kecelakaan di Purwakarta, Satu Tewas dan Dua Luka
Bandung Raya

Tiga Pencuri Mobil Colt L300 di Antapani Kecelakaan di Purwakarta, Satu Tewas dan Dua Luka

20 Jan 2026 13:36
Liburan Natal Lionel Messi Terganggu, Sang Adik Alami Cedera Akibat Kecelakaan
Sport

Liburan Natal Lionel Messi Terganggu, Sang Adik Alami Cedera Akibat Kecelakaan

25 Des 2025 17:12
Kecelakaan Maut, Bus Terguling di Tol Krapyak Semarang Jawa Tengah, 15 Meninggal, Belasan Terluka
News

Kecelakaan Maut, Bus Terguling di Tol Krapyak Semarang Jawa Tengah, 15 Meninggal, Belasan Terluka

22 Des 2025 09:06
Elf Rombongan Peziarah Terguling di Tanjakan Cae Wado Sumedang, 3 Tewas, 17 Luka, Ini Kronologinya
News

Update: Elf Terguling di Tanjakan Cae Wado Sumedang, Korban Tewas Bertambah Jadi 4 Orang

2 Nov 2025 17:19
VIDEO Detik-Detik Truk Bermuatan Tebu Terguling di Turunan Watu Lawang dan Timpa Pengendara Motor
News

VIDEO Detik-Detik Truk Bermuatan Tebu Terguling di Turunan Watu Lawang dan Timpa Pengendara Motor

9 Agu 2025 14:55
Next Post
Ada 2 Posisi! Drunk Baker Bandung Gelar Loker Buat Lulusan SMA SMK, Minat?

Ada 2 Posisi! Drunk Baker Bandung Gelar Loker Buat Lulusan SMA SMK, Minat?

5 Tim yang Akan Dihadapi Timnas Indonesia di Putaran Keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026, Jangan Sampai Bertemu Qatar deh !

5 Tim yang Akan Dihadapi Timnas Indonesia di Putaran Keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026, Jangan Sampai Bertemu Qatar deh !

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Saksikan MasterChef Indonesia S13, Berikut Jadwal Acara RCTI Hari Ini Sabtu 13 Desember 2025

Jadwal Acara RCTI Sabtu 24 Januari 2026, Ada MasterChef Indonesia S13, Simak Jam Tayangnya

24 Jan 2026 11:01
Ormas PP dan Gibas Bentrok di Kafe Lembang, Satu Tewas Empat Luka

Ormas PP dan Gibas Bentrok di Kafe Lembang, Satu Tewas Empat Luka

21 Jan 2026 22:05
Longsor Terjang Cisarua Bandung Barat, Timbun Puluhan Rumah, 6 Orang Dilaporkan Meninggal, 84 Orang Dalam Pencarian

Longsor Terjang Cisarua Bandung Barat, Timbun Puluhan Rumah, 6 Orang Dilaporkan Meninggal, 84 Orang Dalam Pencarian

24 Jan 2026 12:02
Pendaftar Tembus 261 Pelamar, Pansel KPI Ajak Talenta Terbaik Kawal Penyiaran Nasional

Pendaftar Tembus 261 Pelamar, Pansel KPI Ajak Talenta Terbaik Kawal Penyiaran Nasional

20 Jan 2026 13:33
Budaya Nusantara Warnai Syukuran Produsen Garam Nasional PT Sumatraco

Budaya Nusantara Warnai Syukuran Produsen Garam Nasional PT Sumatraco

0
Pencarian Hari Ketiga Korban Longsor Cisarua, 29 Jasad Ditemukan, 61 Diduga Masih Tertimbun

Pencarian Hari Ketiga Korban Longsor Cisarua, 29 Jasad Ditemukan, 61 Diduga Masih Tertimbun

0
Hadapi Cuaca Ekstrem, Kementan Bekali Penyuluh dan Petani Strategi Tanam Cerdas

Hadapi Cuaca Ekstrem, Kementan Bekali Penyuluh dan Petani Strategi Tanam Cerdas

0
Sinergi Pemerintah dan KAI Perkuat Konektivitas Sukabumi–Bogor–Bandung Barat untuk Pertumbuhan Wilayah

Sinergi Pemerintah dan KAI Perkuat Konektivitas Sukabumi–Bogor–Bandung Barat untuk Pertumbuhan Wilayah

0
Budaya Nusantara Warnai Syukuran Produsen Garam Nasional PT Sumatraco

Budaya Nusantara Warnai Syukuran Produsen Garam Nasional PT Sumatraco

26 Jan 2026 18:40
Pencarian Hari Ketiga Korban Longsor Cisarua, 29 Jasad Ditemukan, 61 Diduga Masih Tertimbun

Pencarian Hari Ketiga Korban Longsor Cisarua, 29 Jasad Ditemukan, 61 Diduga Masih Tertimbun

26 Jan 2026 18:27
Hadapi Cuaca Ekstrem, Kementan Bekali Penyuluh dan Petani Strategi Tanam Cerdas

Hadapi Cuaca Ekstrem, Kementan Bekali Penyuluh dan Petani Strategi Tanam Cerdas

26 Jan 2026 17:56
Bantu Evakuasi dan Dapur Umum, Pemkot Bandung Hadir di Bandung Barat

Bantu Evakuasi dan Dapur Umum, Pemkot Bandung Hadir di Bandung Barat

26 Jan 2026 17:40
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.