terasjabar.id
Jumat, 9 Januari 2026
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Jumat, 9 Januari 2026
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Lifestyle

Jangan Sembarangan Konsumsi, Makanan Ini Bisa Picu Gagal Ginjal

Eka Purwanto by Eka Purwanto
9 Jan 2026 05:33
in Lifestyle
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Jangan Sembarangan Konsumsi, Makanan Ini Bisa Picu Gagal Ginjal

Makanan bisa picu gagal ginjal. (Alodokter)

TERASJABAR.ID – Beberapa jenis makanan diketahui dapat meningkatkan risiko gangguan ginjal bila dikonsumsi secara berlebihan.

Oleh karena itu, penting bagi setiap orang untuk lebih selektif dalam memilih asupan harian guna menjaga fungsi ginjal tetap optimal.

Ginjal berperan penting dalam menyaring darah, membuang sisa metabolisme, mengatur tekanan darah, serta menjaga keseimbangan cairan dan elektrolit.

Ketika organ ini terganggu, berbagai fungsi tersebut tidak berjalan dengan baik.

Selain faktor penyakit dan gaya hidup, pola makan juga berpengaruh besar terhadap kesehatan ginjal.

Salah satu jenis makanan yang perlu dibatasi adalah makanan tinggi garam atau natrium.

Konsumsi natrium berlebih membuat ginjal bekerja lebih keras dan dapat memicu tekanan darah tinggi yang berujung pada kerusakan ginjal.

Asupan natrium sebaiknya tidak melebihi 2.000 mg per hari. Makanan olahan seperti sosis, kornet, dan ikan asin termasuk yang perlu diwaspadai.

Selain itu, konsumsi protein berlebihan juga dapat membebani ginjal.

Meski protein penting bagi tubuh, jumlah yang terlalu tinggi menghasilkan lebih banyak limbah metabolisme yang harus disaring ginjal.

Orang dewasa dianjurkan mengonsumsi protein sekitar 55–60 gram per hari.

RELATED POSTS

Aman untuk Lambung Sensitif, Ini Pilihan Makanan yang Mudah Dicerna

Cegah Penyakit dari Makanan, Ini Cara Memastikan Makanan Tetap Higienis

Ahli Gizi SPPG Harus Awasi Kualitas Makanan MBG, Ini Pesan Wakil Ketua DPR RI

Kenapa Mie Instan Tetap Jadi Makanan Andalan Semua Generasi?

Jangan Asal! Ini Tips Mulai Usaha Makanan Buat Pemula Supaya Gak Rugi

Makanan tinggi gula juga berisiko, karena dapat memicu diabetes yang berujung pada komplikasi ginjal. Produk seperti permen, cokelat, minuman manis, dan es krim sebaiknya dibatasi.

Fosfor pun perlu diperhatikan. Konsumsi berlebih dapat meningkatkan risiko penyakit ginjal, jantung, dan tulang.

Makanan tinggi fosfor meliputi produk susu, ikan laut, daging, cokelat hitam, serta beberapa jenis sayuran dan kacang-kacangan.

ADVERTISEMENT

Untuk mencegah gagal ginjal, biasakan minum air putih yang cukup, berolahraga rutin, menghindari rokok dan alkohol, serta memeriksakan kesehatan secara berkala, terutama bagi penderita diabetes atau hipertensi.-***

Tags: Gagal GinjalMakanan
ShareTweetSend

Related Posts

Aman untuk Lambung Sensitif, Ini Pilihan Makanan yang Mudah Dicerna
Lifestyle

Aman untuk Lambung Sensitif, Ini Pilihan Makanan yang Mudah Dicerna

9 Jan 2026 09:32
Cegah Penyakit dari Makanan, Ini Cara Memastikan Makanan Tetap Higienis
Ragam

Cegah Penyakit dari Makanan, Ini Cara Memastikan Makanan Tetap Higienis

1 Okt 2025 14:02
Ahli Gizi SPPG Harus Awasi Kualitas Makanan MBG, Ini Pesan Wakil Ketua DPR RI
News

Ahli Gizi SPPG Harus Awasi Kualitas Makanan MBG, Ini Pesan Wakil Ketua DPR RI

16 Sep 2025 12:36
Kenapa Mie Instan Tetap Jadi Makanan Andalan Semua Generasi?
Lifestyle

Kenapa Mie Instan Tetap Jadi Makanan Andalan Semua Generasi?

5 Agu 2025 08:00
Jangan Dilakukan! Ini Kesalahan yang Sering Dilakukan Oleh Para Pebisnis Pemula
Ragam

Jangan Asal! Ini Tips Mulai Usaha Makanan Buat Pemula Supaya Gak Rugi

29 Jul 2025 18:30
4 Makanan Viral di TikTok yang Wajib Kamu Coba: Dari Tempe Sandal Hingga Burrata
Lifestyle

4 Makanan Viral di TikTok yang Wajib Kamu Coba: Dari Tempe Sandal Hingga Burrata

9 Jul 2025 10:30
Next Post
Waspadai Makanan Manis di Sekitar Kita, Risiko di Balik Konsumsi Gula Berlebih

Waspadai Makanan Manis di Sekitar Kita, Risiko di Balik Konsumsi Gula Berlebih

Mengenang Momen Kemesraan Ridwan Kamil – Atalia yang Sempat Jadi Idola Kaum Muda

Mengenang Momen Kemesraan Ridwan Kamil - Atalia yang Sempat Jadi Idola Kaum Muda

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
SKAK MAT PAK MENTERI KEHUTANAN

SKAK MAT PAK MENTERI KEHUTANAN

31 Des 2025 05:37
Dua Pakar Hukum Soroti Proyek PJU di Jabar yang Diduga di Mark Up, Minta Kejaksaan Segera Ungkap Pelakunya

Dua Pakar Hukum Soroti Proyek PJU di Jabar yang Diduga di Mark Up, Minta Kejaksaan Segera Ungkap Pelakunya

7 Jan 2026 06:59
Operasi 300 Menit: Bedah Teknis Penculikan Presiden Venezuela

Operasi 300 Menit: Bedah Teknis Penculikan Presiden Venezuela

5 Jan 2026 15:46
Mengenal Sugianto Nelayan asal Indramayu yang Dapat Penghargaan dari Presiden Korea Selatan

Mengenal Sugianto Nelayan asal Indramayu yang Dapat Penghargaan dari Presiden Korea Selatan

5 Jan 2026 20:06
Pansel Buka Pendaftaran Calon Anggota KPI 2026-2029, Peminat Bisa Mendaftar Secara Daring

Pansel Buka Pendaftaran Calon Anggota KPI 2026-2029, Peminat Bisa Mendaftar Secara Daring

0
Viral, Jalan Kabupaten di  Kecamatan Cimenyan Masih Ada yang Berupa Tanah

Viral, Jalan Kabupaten di Kecamatan Cimenyan Masih Ada yang Berupa Tanah

0
Duuhhhh, Informasi BLT Rp 12 Juta yang Beredar di Medsos Ternyata Hoax

Duuhhhh, Informasi BLT Rp 12 Juta yang Beredar di Medsos Ternyata Hoax

0
Upaya Pelestarian Mata Air Saladaer, TNGC Tanam 150 Bibit Pohon Endemik

Upaya Pelestarian Mata Air Saladaer, TNGC Tanam 150 Bibit Pohon Endemik

0
Viral, Jalan Kabupaten di  Kecamatan Cimenyan Masih Ada yang Berupa Tanah

Viral, Jalan Kabupaten di Kecamatan Cimenyan Masih Ada yang Berupa Tanah

9 Jan 2026 20:52
Pansel Buka Pendaftaran Calon Anggota KPI 2026-2029, Peminat Bisa Mendaftar Secara Daring

Pansel Buka Pendaftaran Calon Anggota KPI 2026-2029, Peminat Bisa Mendaftar Secara Daring

9 Jan 2026 20:43
Duuhhhh, Informasi BLT Rp 12 Juta yang Beredar di Medsos Ternyata Hoax

Duuhhhh, Informasi BLT Rp 12 Juta yang Beredar di Medsos Ternyata Hoax

9 Jan 2026 20:30
Upaya Pelestarian Mata Air Saladaer, TNGC Tanam 150 Bibit Pohon Endemik

Upaya Pelestarian Mata Air Saladaer, TNGC Tanam 150 Bibit Pohon Endemik

9 Jan 2026 19:49
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.