TERASJABAR.ID – Berikut jadwal acara RCTI pada hari ini Senin 3 Februari 2025.
Berbagai program unggulan RCTI akan hadir menemani anda hari ini, di antaranya ada sinetron Terbelenggu Rindu dan ajang Indonesian Idol.
Sesuai jadwal acara RCTI hari ini, Sinetron Terbelenggu Rindu akan tayang pukul 18:15 WIB.
Sedangkan Indonesian Idol tayang pada pukul 21:15 WIB.
Sinetron Terbelenggu Rindu merupakan serial televisi produksi MNC Pictures yang tayang perdana 10 Oktober 2024 di RCTI.
Serial yang disutradarai Kiki Z. K. R. dan Gita Asmara ini, dibintangi oleh Glenca Chysara, Lucky Perdana, dan Voke Victoria.
Adapun Indonesian Idol merupakan ajang pencarian bakat di bidang tarik suara yang diadopsi dari Pop Idol dengan sponsor dari Fremantle yang bekerjasama dengan RCTI.
Indonesian Idol saat ini sudah memasuki musim ke 13 dan sudah pada tahap Spektakuler Show.
Selain sinetron Terbelenggu Rindu dan ajang Indonesian Idol, ada sejumlah acara menarik lainnya di RCTI hari ini, seperti sinetron Cinta Berakhir Bahagia, Mencintaimu Sekali Lagi, dsb.
Dihimpun dari laman m.rctiplus.com, berikut jadwal acara RCTI pada hari ini Senin 3 Februari 2025:
05:45 WIB: Kiko
06:30 WIB: Upin Ipin