terasjabar.id
Senin, 10 November 2025
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Senin, 10 November 2025
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Ekonomi

Ini Penjelasan BI Merespons Rencana Pemerintah Terapkan Redenominasi Rupiah

Ivan W. by Ivan W.
10 Nov 2025 13:09
in Ekonomi, Berita Utama
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Hadapi Ketegangan Geopolitik di Timur Tengah, BI Persiapkan Hal Ini Untuk Jaga Rupiah

Bank Indonesia (dok. Kemenkeu)

TERASJABAR.ID – Terkait rencana penerapan redenominasi rupiah, Bank Indonesia (BI) memastikan tetap akan mempertimbangkan waktu yang tepat.

Hal itu dengan memperhatikan stabilitas politik, ekonomi, sosial serta kesiapan teknis termasuk hukum, logistik dan teknologi informasi.

“Bank Indonesia akan tetap fokus menjaga stabilitas nilai rupiah dan mendukung pertumbuhan ekonomi selama proses redenominasi berlangsung,” kata Kepala Departemen Komunikasi BI Ramdan Denny Prakoso dalam keterangan resminya Senin 10 November 2025.

Bank Indonesia juga memastikan, proses redenominasi direncanakan secara matang dan melibatkan koordinasi erat antarseluruh pemangku kepentingan.

Saat ini, Rancangan Undang-Undang (RUU) Redenominasi telah masuk dalam Program Legislasi Nasional (Prolegnas) Jangka Menengah Tahun 2025-2029, sebagai RUU inisiatif Pemerintah atas usulan Bank Indonesia.

Disebutkan, Bank Indonesia bersama Pemerintah dan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) akan terus melakukan pembahasan mengenai proses redenominasi.

Redenominasi rupiah merupakan penyederhanaan jumlah digit pada pecahan (denominasi) rupiah tanpa mengurangi daya beli dan nilai rupiah terhadap harga barang dan/atau jasa.

BI menyampaikan bahwa hal ini merupakan langkah strategis untuk meningkatkan efisiensi transaksi, memperkuat kredibilitas rupiah, dan mendukung modernisasi sistem pembayaran nasional.

RELATED POSTS

Resmi! Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa Siapkan Redenominasi Rupiah, Begini Penjelasannya

Dampak Demo Sepekan: IHSG Anjlok, Rupiah Bergejolak, Ekonomi Nasional Tertekan!

93 UMKM se-Priangan Timur Ramaikan Jayantara 2025 di Tasikmalaya

Ini Alasan Bank Indonesia Pangkas BI Rate Menjadi 5 Persen

HUT RI ke 80, Bank Indonesia Gelar Pekan Qris Nasional 2025 di Pangandaran

Seperti diketahui, Pemerintah tengah menyiapkan RUU tentang Perubahan Harga Rupiah (Redenominasi), dengan target rampung pada 2027.

Penyiapan RUU tersebut tercantum dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 70 Tahun 2025 tentang Rencana Strategis Kementerian Keuangan Tahun 2025-2029.

Dalam PMK itu dijelaskan, Kementerian Keuangan menyiapkan empat rancangan undang-undang, yakni RUU tentang Perlelangan, RUU tentang Pengelolaan Kekayaan Negara, RUU tentang Perubahan Harga Rupiah (Redenominasi), dan RUU tentang Penilai.

PMK tersebut juga menyebutkan beberapa urgensi pembentukan RUU Redenominasi antara lain untuk efisiensi perekonomian dapat dicapai melalui peningkatan daya saing nasional, menjaga kesinambungan perkembangan perekonomian nasional, menjaga nilai rupiah yang stabil sebagai wujud terpeliharanya daya beli masyarakat, serta meningkatkan kredibilitas rupiah.***

Tags: Bank IndonesiaBIRedenominasirupiah
ShareTweetSend

Related Posts

Resmi!-Menkeu-Purbaya-Yudhi-Sadewa-Siapkan-Redenomisasi-Rupiah-,-Begini-Penjelasannya
News

Resmi! Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa Siapkan Redenominasi Rupiah, Begini Penjelasannya

8 Nov 2025 15:59
Dampak-Demo-Sepekan-IHSG-Anjlok-,-Rupiah-Bergejolak-,-Ekonomi-Nasional-Tertekan!
News

Dampak Demo Sepekan: IHSG Anjlok, Rupiah Bergejolak, Ekonomi Nasional Tertekan!

1 Sep 2025 17:35
93 UMKM se-Priangan Timur Ramaikan Jayantara 2025 di Tasikmalaya
Daerah

93 UMKM se-Priangan Timur Ramaikan Jayantara 2025 di Tasikmalaya

21 Agu 2025 11:42
Hadapi Ketegangan Geopolitik di Timur Tengah, BI Persiapkan Hal Ini Untuk Jaga Rupiah
Ekonomi

Ini Alasan Bank Indonesia Pangkas BI Rate Menjadi 5 Persen

21 Agu 2025 10:08
HUT RI ke 80, Bank Indonesia Gelar Pekan Qris Nasional 2025 di Pangandaran
Berita Utama

HUT RI ke 80, Bank Indonesia Gelar Pekan Qris Nasional 2025 di Pangandaran

19 Agu 2025 05:25
Hadapi Ketegangan Geopolitik di Timur Tengah, BI Persiapkan Hal Ini Untuk Jaga Rupiah
Ekonomi

Catat! Kegiatan Operasional Bank Indonesia pada 18 Agustus 2025 Ditiadakan

12 Agu 2025 17:41
Next Post
Sisa Perang Kemerdekaan Sejumlah Bom Sempat Berserakan di Desa Pamulihan

Sisa Perang Kemerdekaan Sejumlah Bom Sempat Berserakan di Desa Pamulihan

Menperin Ajak IKM Manfaatkan Kredit Industri Padat Karya

Menperin Ajak IKM Manfaatkan Kredit Industri Padat Karya

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Angin Puting Beliung Terjang Ujungberung, Sejumlah Rumah Rusak, Billboard Ambruk dan Pohon Tumbang

Angin Puting Beliung Terjang Ujungberung, Sejumlah Rumah Rusak, Billboard Ambruk dan Pohon Tumbang

4 Nov 2025 18:42
Setelah Eks Komutnya Ditahan Polda Jabar, Giliran Kantor BPR KR pun Digeledah Polresta Bandung

Setelah Eks Komutnya Ditahan Polda Jabar, Giliran Kantor BPR KR pun Digeledah Polresta Bandung

4 Nov 2025 21:51
“Pasesedek” dan “Heurin”, Kantor Desa Cinunuk Berdempetan dengan Puskesmas dan 3 SD Negeri

“Pasesedek” dan “Heurin”, Kantor Desa Cinunuk Berdempetan dengan Puskesmas dan 3 SD Negeri

8 Nov 2025 15:03
“Saat Ayah Pulang kepada Makna”

“Saat Ayah Pulang kepada Makna”

7 Nov 2025 07:17
Pengedar Narkoba Geng Cilawu Garut Dubekuk Polisi, Ini Barang Buktinya

Pengedar Narkoba Geng Cilawu Garut Dubekuk Polisi, Ini Barang Buktinya

0
Menperin Ajak IKM Manfaatkan Kredit Industri Padat Karya

Menperin Ajak IKM Manfaatkan Kredit Industri Padat Karya

0
Wali Kota Bandung Ajak Warga Teladani Semangat Pahlawan Lewat Kerja Nyata

Wali Kota Bandung Ajak Warga Teladani Semangat Pahlawan Lewat Kerja Nyata

0
Sisa Perang Kemerdekaan Sejumlah Bom Sempat Berserakan di Desa Pamulihan

Sisa Perang Kemerdekaan Sejumlah Bom Sempat Berserakan di Desa Pamulihan

0
Pengedar Narkoba Geng Cilawu Garut Dubekuk Polisi, Ini Barang Buktinya

Pengedar Narkoba Geng Cilawu Garut Dubekuk Polisi, Ini Barang Buktinya

10 Nov 2025 14:18
Wali Kota Bandung Ajak Warga Teladani Semangat Pahlawan Lewat Kerja Nyata

Wali Kota Bandung Ajak Warga Teladani Semangat Pahlawan Lewat Kerja Nyata

10 Nov 2025 13:48
Menperin Ajak IKM Manfaatkan Kredit Industri Padat Karya

Menperin Ajak IKM Manfaatkan Kredit Industri Padat Karya

10 Nov 2025 13:45
Sisa Perang Kemerdekaan Sejumlah Bom Sempat Berserakan di Desa Pamulihan

Sisa Perang Kemerdekaan Sejumlah Bom Sempat Berserakan di Desa Pamulihan

10 Nov 2025 13:36

Recent News

Pengedar Narkoba Geng Cilawu Garut Dubekuk Polisi, Ini Barang Buktinya

Pengedar Narkoba Geng Cilawu Garut Dubekuk Polisi, Ini Barang Buktinya

10 Nov 2025 14:18
Wali Kota Bandung Ajak Warga Teladani Semangat Pahlawan Lewat Kerja Nyata

Wali Kota Bandung Ajak Warga Teladani Semangat Pahlawan Lewat Kerja Nyata

10 Nov 2025 13:48
Menperin Ajak IKM Manfaatkan Kredit Industri Padat Karya

Menperin Ajak IKM Manfaatkan Kredit Industri Padat Karya

10 Nov 2025 13:45
Sisa Perang Kemerdekaan Sejumlah Bom Sempat Berserakan di Desa Pamulihan

Sisa Perang Kemerdekaan Sejumlah Bom Sempat Berserakan di Desa Pamulihan

10 Nov 2025 13:36
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.