terasjabar.id
Selasa, 6 Januari 2026
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Selasa, 6 Januari 2026
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Lifestyle

Pusing di Pagi Hari? Ini Penyebab dan Tips Mengatasinya

Eka Purwanto by Eka Purwanto
4 Jan 2026 20:33
in Lifestyle
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Pusing di Pagi Hari? Ini Penyebab dan Tips Mengatasinya

Penyebab dan tips mengatasi kepala pusing saat bangun tidur. (Alodokter)

TERASJABAR.ID – Kepala pusing saat bangun tidur adalah keluhan yang cukup umum dan bisa disebabkan oleh berbagai faktor, mulai dari tekanan darah rendah hingga gangguan telinga bagian dalam.

ADVERTISEMENT

Meski sering hilang sendiri, pusing di pagi hari dapat mengganggu aktivitas atau bahkan meningkatkan risiko cedera akibat jatuh, sehingga perlu diperhatikan.

Penyebab pusing saat bangun tidur bervariasi. Hipotensi ortostatik terjadi saat tubuh tiba-tiba berubah posisi dari berbaring ke berdiri, menyebabkan tekanan darah turun dan kepala terasa pusing.

Dehidrasi akibat kurang minum atau konsumsi minuman berkafein dan beralkohol sebelum tidur juga bisa mengurangi aliran darah ke otak, menimbulkan pusing.

Selain itu, efek samping obat tertentu, seperti obat hipertensi, antibiotik, antikejang, atau antidepresan, dapat memicu keluhan ini.

Kadar gula darah rendah (hipoglikemia), terutama pada penderita diabetes, dapat menimbulkan pusing, lemas, dan keringat dingin.

RELATED POSTS

Kepala Terasa Melayang Saat Berdiri, Waspadai Penyebabnya!

Gangguan Ereksi pada Pria, Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya

Perubahan Mood Cepat, Ini Faktor Penyebab dan Tips Penanganannya

Dari Stres hingga Penyakit Jantung, Ini Penyebab Utama Impotensi

Sering Disepelekan, Ini Penyebab Darah Rendah yang Jarang Disadari, Apa Saja?

BPPV terjadi saat kristal kalsium di telinga bagian dalam berpindah posisi, membuat saraf sensitif terhadap perubahan posisi kepala sehingga memicu pusing, mual, dan kehilangan keseimbangan.

Kondisi lain seperti sleep apnea atau gagal jantung juga dapat menyebabkan pusing akibat berkurangnya oksigen dalam tubuh.

Untuk mengatasinya, duduk atau berbaring dulu saat pusing muncul, ubah posisi secara perlahan, cukupi asupan air, lakukan gerakan Epley untuk BPPV, atau konsumsi makanan kaya karbohidrat untuk menaikkan gula darah.

Jika keluhan berlanjut atau sering kambuh, segera konsultasikan ke dokter untuk penanganan lebih lanjut.-***

Tags: bangun tidurpenyebabPusingTips Mengatasinya
ShareTweetSend

Related Posts

Kepala Terasa Melayang Saat Berdiri, Waspadai Penyebabnya!
Lifestyle

Kepala Terasa Melayang Saat Berdiri, Waspadai Penyebabnya!

6 Jan 2026 15:02
Gangguan Ereksi pada Pria, Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya
Lifestyle

Gangguan Ereksi pada Pria, Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya

26 Des 2025 16:02
Perubahan Mood Cepat, Ini Faktor Penyebab dan Tips Penanganannya
Lifestyle

Perubahan Mood Cepat, Ini Faktor Penyebab dan Tips Penanganannya

13 Des 2025 19:33
Dari Stres hingga Penyakit Jantung, Ini Penyebab Utama Impotensi
Ragam

Dari Stres hingga Penyakit Jantung, Ini Penyebab Utama Impotensi

17 Sep 2025 08:05
Sering Disepelekan, Ini Penyebab Darah Rendah yang Jarang Disadari, Apa Saja?
Ragam

Sering Disepelekan, Ini Penyebab Darah Rendah yang Jarang Disadari, Apa Saja?

3 Agu 2025 20:00
Ternyata Gini! Cek Penyebab Ditolak Saat Interview Kerja, Sudah Tahu Belum?
Ragam

Ternyata Gini! Cek Penyebab Ditolak Saat Interview Kerja, Sudah Tahu Belum?

30 Jun 2025 19:00
Next Post
Sadis, Gara-gara Utang, Rambo Hantam Kepala  Fikri Ardiansyah Pakai Kampak Hingga Tewas

Sadis, Gara-gara Utang, Rambo Hantam Kepala Fikri Ardiansyah Pakai Kampak Hingga Tewas

Spiritualitas Timur dan Spiritualitas Barat Upaya Menemukan Tuhan Dalam Dirinya Sendiri

Spiritualitas Timur dan Spiritualitas Barat Upaya Menemukan Tuhan Dalam Dirinya Sendiri

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
SKAK MAT PAK MENTERI KEHUTANAN

SKAK MAT PAK MENTERI KEHUTANAN

31 Des 2025 05:37
Desa Pandawangi Akhirnya Resmi Jadi Desa Baru Pemekaran dari Desa Cinunuk

Desa Pandawangi Akhirnya Resmi Jadi Desa Baru Pemekaran dari Desa Cinunuk

1 Jan 2026 12:12
Operasi 300 Menit: Bedah Teknis Penculikan Presiden Venezuela

Operasi 300 Menit: Bedah Teknis Penculikan Presiden Venezuela

5 Jan 2026 15:46
Mengenal Sugianto Nelayan asal Indramayu yang Dapat Penghargaan dari Presiden Korea Selatan

Mengenal Sugianto Nelayan asal Indramayu yang Dapat Penghargaan dari Presiden Korea Selatan

5 Jan 2026 20:06
IHSG Cetak Rekor Tertinggi, Ditutup Menguat 74,41 Poin ke Posisi 8.933,61, Selasa 6 Januari 2026

IHSG Cetak Rekor Tertinggi, Ditutup Menguat 74,41 Poin ke Posisi 8.933,61, Selasa 6 Januari 2026

0
Kebutuhan Terpenuhi Hingga Surplus, Indonesia Swasembada Jagung 2025

Kebutuhan Terpenuhi Hingga Surplus, Indonesia Swasembada Jagung 2025

0
Setelah Cedera Panjang, Federico Chiesa Bersinar Kembali di Liga Inggris

Juventus Pinjam Federico Chiesa dari Liverpool di Bursa Januari

0
Kereta Api

KAI Layani 4,17 Juta Pelanggan Selama Libur Nataru, Tumbuh 12,02 Persen

0
IHSG Cetak Rekor Tertinggi, Ditutup Menguat 74,41 Poin ke Posisi 8.933,61, Selasa 6 Januari 2026

IHSG Cetak Rekor Tertinggi, Ditutup Menguat 74,41 Poin ke Posisi 8.933,61, Selasa 6 Januari 2026

6 Jan 2026 17:49
Kebutuhan Terpenuhi Hingga Surplus, Indonesia Swasembada Jagung 2025

Kebutuhan Terpenuhi Hingga Surplus, Indonesia Swasembada Jagung 2025

6 Jan 2026 17:35
Inter Milan dan Al-Hilal Sepakat Secara Lisan soal Transfer João Cancelo

Joao Cancelo Kembali ke Barcelona dengan Status Pinjaman

6 Jan 2026 17:31
Setelah Cedera Panjang, Federico Chiesa Bersinar Kembali di Liga Inggris

Juventus Pinjam Federico Chiesa dari Liverpool di Bursa Januari

6 Jan 2026 17:29
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.