TERASJABAR.ID – Berikut ini siaran langsung Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara yang tampil dalam laga krusial perempat final Piala Asia U-17 2025, tapi bukan yalla shoot dan jala live.
Pertemuan Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara yang bukan yalla shoot dan jala live ini digelar di King Abdullah Sports City Hall, Jeddah, Arab Saudi, pada Senin malam, 14 April 2025 pukul 21.00 WIB.
Pertandingan Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara yang bukan jala live dan yalla shoot ini dapat disaksikan secara langsung melalui saluran RCTI dan GTV, serta tayangan live streaming resmi di platform Vision+.
Menyusul performa gemilang di fase grup, skuad Garuda Muda datang ke laga ini dengan kepercayaan diri tinggi.
Tiga kemenangan beruntun atas Korea Selatan, Yaman, dan Afghanistan menjadi catatan impresif yang tak terbantahkan.
Dengan torehan tujuh gol dan hanya sekali kebobolan, lini belakang dan serangan Timnas U-17 menunjukkan keseimbangan luar biasa, bahkan mampu mencatat dua clean sheet dari tiga pertandingan terakhir.
Namun, tantangan sejati hadir dalam sosok Korea Utara.
Meski tak seimpresif Indonesia dari segi jumlah kemenangan, tim asuhan O Thae-song tetap tampil konsisten dengan catatan satu kemenangan dan dua hasil imbang.
Enam gol berhasil dicetak selama fase grup, termasuk kemenangan telak 3-0 atas Tajikistan yang memperlihatkan efektivitas lini serang mereka.
Dari sisi strategi, pelatih Nova Arianto tetap mengandalkan formasi 3-4-2-1 yang selama ini terbukti efektif. Penjaga gawang Dafa Al Gasemi akan kembali menjadi benteng terakhir, didukung oleh Matthew Baker di lini belakang.
Di lini tengah, kombinasi antara Evandra Florasta dan Nazriel Alfaro diharapkan mampu mengatur tempo permainan. Sementara di lini depan, Mierza Firjatullah masih menjadi tumpuan utama dalam membobol gawang lawan.