terasjabar.id
Selasa, 13 Januari 2026
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Selasa, 13 Januari 2026
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Sport

Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman Ungkap Hal Ini

Ivan W. by Ivan W.
13 Jan 2026 20:00
in Sport
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman Ungkap Hal Ini

TERASJABAR.ID – John Herdman, secara resmi menjadi pelatih tim nasional sepak bola Indonesia.

Ia diperkenalkan oleh PSSI melalui jumpa pers yang digelar di Ballroom Hotel Mulia, Senayan, Jakarta, Selasa (13/1/2026).

Dilansir laman Kemenpora, John Herdman terlihat hadir di Hotel Mulia sekitar pukul 09.30 WIB. Ia datang bersama beberapa pengurus PSSI.

“Selamat pagi,” sapa John saat memasuki ballroom yang disambut hangat para awak media.

ADVERTISEMENT

Dalam sesi jumpa pers, pria asal Inggris ini menyampaikan rasa senang untuk lebih memahami karakter, kultur dan hal-hal baru khususnya untuk peningkatan prestasi sepak bola Indonesia menuju prestasi dunia.

“Saya senang datang ke Indonesia bersama keluarga saya. Ini adalah negara baru, kebudayaan baru dan negara dengan fans sepak bola yang luar biasa. Ini adalah kesempatan untuk membawa prestasi sepak bola Indonesia ke panggung dunia,” tuturnya.

RELATED POSTS

Cesar Meylan Resmi Perkuat Timnas Indonesia, Jadi Tangan Kanan John Herdman, Ini Tugas Pentingnya

Rekam Jejak Mentereng, John Herdman Bawa Misi Besar di Timnas Indonesia

John Herdman Resmi Jadi Pelatih Baru Timnas Indonesia, Ini Sekilas Rekam Jejaknya

SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-22 Wajib Menang Besar Lawan Myanmar

Dilema Real Madrid! Mempertahankan sang Bintang atau Mendukung Pelatih?

“Terima kasih kepada PSSI dan exco lainnya yang sudah memberi kepercayaan untuk menjadi pelatih kepala baru Timnas Indonesia,” ujarnya.

Bagi John, tantangan yang akan dihadapi sebagai pelatih timnas Indonesia adalah menyatukan potensi pemain diaspora dengan mengkombinasikan potensi pemain lokal Indonesia sendiri.

Page 1 of 2
12Next
Tags: John HerdmanpelatihTimnas Indonesia
ShareTweetSend

Related Posts

Cesar Meylan Resmi Perkuat Timnas Indonesia, Jadi Tangan Kanan John Herdman, Ini Tugas Pentingnya
Sport

Cesar Meylan Resmi Perkuat Timnas Indonesia, Jadi Tangan Kanan John Herdman, Ini Tugas Pentingnya

12 Jan 2026 11:14
Rekam Jejak Mentereng, John Herdman Bawa Misi Besar di Timnas Indonesia
News

Rekam Jejak Mentereng, John Herdman Bawa Misi Besar di Timnas Indonesia

3 Jan 2026 17:00
John Herdman Resmi Jadi Pelatih Baru Timnas Indonesia, Ini Sekilas Rekam Jejaknya
Sport

John Herdman Resmi Jadi Pelatih Baru Timnas Indonesia, Ini Sekilas Rekam Jejaknya

3 Jan 2026 16:59
SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-22 Wajib Menang Besar Lawan Myanmar
Sport

SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-22 Wajib Menang Besar Lawan Myanmar

12 Des 2025 15:00
Negosiasi Kontrak Vinicius Junior Buntu, Real Madrid Teguh pada Posisinya
Sport

Dilema Real Madrid! Mempertahankan sang Bintang atau Mendukung Pelatih?

25 Nov 2025 14:32
Borussia Mönchengladbach Resmi Tunjuk Eugen Polanski sebagai Pelatih Permanen
Sport

Borussia Mönchengladbach Resmi Tunjuk Eugen Polanski sebagai Pelatih Permanen

19 Nov 2025 00:27
Next Post
Inter Konfirmasi Cedera Calhanoglu, Absen Hingga Awal Februari

Inter Konfirmasi Cedera Calhanoglu, Absen Hingga Awal Februari

Gelandang Persib Thom “The Professor” Haye Diancam Dibunuh Usai Laga Persib VS Persija

Gelandang Persib Thom "The Professor" Haye Diancam Dibunuh Usai Laga Persib VS Persija

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Kejaksaan Agung Ingatkan Kejati Jabar Segera Proses Penyelewengan Proyek PJU Jabar yang Rugikan Negara Ratusan Miliar

Kejaksaan Agung Ingatkan Kejati Jabar Segera Proses Penyelewengan Proyek PJU Jabar yang Rugikan Negara Ratusan Miliar

12 Jan 2026 07:07
Dua Pakar Hukum Soroti Proyek PJU di Jabar yang Diduga di Mark Up, Minta Kejaksaan Segera Ungkap Pelakunya

Dua Pakar Hukum Soroti Proyek PJU di Jabar yang Diduga di Mark Up, Minta Kejaksaan Segera Ungkap Pelakunya

7 Jan 2026 06:59
Kejati Jabar Didesak Segera Usut Penyimpangan Proyek PJU yang Libatkan Orang Dekat Gubernur

Kejati Jabar Didesak Segera Usut Penyimpangan Proyek PJU yang Libatkan Orang Dekat Gubernur

8 Des 2025 14:24
Pandji dan Satir Komedi

Menolak Lupa, Menkeu Purbaya Pernah Ungkap Jabar Punya Uang yang Rebahan di Bank Rp4, 1 Triliun

10 Jan 2026 07:03
Gelandang Persib Thom “The Professor” Haye Diancam Dibunuh Usai Laga Persib VS Persija

Gelandang Persib Thom “The Professor” Haye Diancam Dibunuh Usai Laga Persib VS Persija

0
Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman Ungkap Hal Ini

Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman Ungkap Hal Ini

0
Inter Konfirmasi Cedera Calhanoglu, Absen Hingga Awal Februari

Inter Konfirmasi Cedera Calhanoglu, Absen Hingga Awal Februari

0
Tersebab Cedera, Allegri Pastikan Rafael Leao Absen Hadapi Bologna dan Udinese

Rafael Leao Diragukan Tampil Saat Milan Hadapi Como

0
Gelandang Persib Thom “The Professor” Haye Diancam Dibunuh Usai Laga Persib VS Persija

Gelandang Persib Thom “The Professor” Haye Diancam Dibunuh Usai Laga Persib VS Persija

13 Jan 2026 20:15
Inter Konfirmasi Cedera Calhanoglu, Absen Hingga Awal Februari

Inter Konfirmasi Cedera Calhanoglu, Absen Hingga Awal Februari

13 Jan 2026 20:02
Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman Ungkap Hal Ini

Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman Ungkap Hal Ini

13 Jan 2026 20:00
Tersebab Cedera, Allegri Pastikan Rafael Leao Absen Hadapi Bologna dan Udinese

Rafael Leao Diragukan Tampil Saat Milan Hadapi Como

13 Jan 2026 19:43
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.