GAMBAR-GAMBAR Keren Ucapan Selamat Kemerderkaan Indonesia Ke-77 PULIH LEBIH CEPAT, BANGKIT LEBIH KUAT !
Terasjabar.id - KUMPULAN Gambar dan Ucapan Selamat HUT RI ke-77, Indonesia akan genap berusia 77 tahun sejak merdeka tahun 1945, tanggal 17 Agustus 2022 dan kemerdekaan itu tinggal menghitung hari saja.
Salah satu cara mudah untuk turut serta memeriahkan ulang tahun ke-77 tahun yaitu dengan cara mengunggah gambar dengan tema HUT RI.Mengunggah gambar atau ucapan dengan tema HUT RI ke-77 ke media sosial, adalah salah satu bentuk cinta tanah air versi kaum milenial.
Ikuti INSTAGRAM Kami :
Jika kalian tidak punya gambarnya tenang saja ! Terasjabar.id sudah mempersiapkan beberapa pilihan gambar yang bisa kalian download dan bagiakan di laman sosial media pribadi kalian.
Tinggal Download dan Bagikan Guys !
Baca Juga :
- RAMALAN ZODIAK ASMARA HARI INI, Rabu 10 Agustus 2022 : Cancer Kamu Akan Memiliki Waktu Romantis, Virgo Dapat Masalah Kecil Dalam Hubungan Asmara, Cek yang Lainnya
- EFEK Negatif Karena Terlalu Sering Mengubah-ubah Warna Rambut, Bisa Kanker !
- Berikut Beberapa Manfaat Buah Aprikot Bagi Kesehatan
Kumpulan kata-kat Ucapan Selamat HUT RI-77 yang dikutip dari Merdeka.com
1. Bangsa yang tidak percaya kepada kekuatan dirinya sebagai suatu bangsa, tidak dapat berdiri sebagai suatu bangsa yang merdeka. Dirgahayu Republik Indonesia.
2. Berkaca dari kemenangan ganda putri bulu tangkis Indonesia di Olimpiade, mari kita rekatkan kembali semangat kebhinekaan! Dirgahayu Indonesiaku!
3. Semoga NKRI kita tetap bersatu dan lebih maju. Kerja kita semua prestasi bangsa! Dirgahayu Indonesiaku!
4. Percaya dan yakinlah bahwa kemerdekaan satu negara yang didirikan di atas timbunan runtuhan ribuan jiwa, harta benda dari rakyat dan bangsanya tidak akan dapat dilenyapkan oleh manusia, siapa pun juga. -Jenderal Soedirman
5. Terkadang, kesulitan harus kamu rasakan terlebih dulu sebelum kebahagiaan yang sempurna datang kepadamu. -R. A. Kartini
6. Jika kalian ingin menjadi pemimpin besar, menulislah seperti wartawan dan bicaralah seperti orator. -H.O.S Tjokroaminoto
7. Gadis yang pikirannya sudah dicerdaskan, pemandangannya sudah diperluas, tidak akan sanggup lagi hidup di dalam dunia nenek moyangnya. -R. A Kartini
8. Selamat hari jadi ke-77 untuk Indonesia tercinta! Semoga menjadi semakin baik dari hari ke hari!
9. Tetaplah menjadi satu. Jangan sampai ingin terpecah. Gapai angan dan citamu di masa depan yang cerah. Raih prestasi terbaikmu dan buat bangsa ini bangga. Selamat hari kemerdekaan.
10. Kobarkan semangat, lumpuhkan rasa takut, dan mulailah bergerak menuju sebuah tujuan untuk terciptanya sebuah kemerdekaan.
11. Kemerdekaan melawan penjajah memang telah usai, tapi perjuangan melawan ketakpedulian dari diri sendiri masih berlanjut. Dirgahayu Indonesiaku.
12. Kemerdekaan nasional adalah bukan pencapaian akhir, tapi rakyat bebas berkarya adalah pencapaian puncaknya. Selamat HUT RI.
13. Hargailah hasil dari perjuangan orang-orang sebelum kita demi masa depan anak cucu kita. Selamat hari kemerdekaan Indonesia.
14. Beberapa medali yang sudah diraih pada Olimpiade Tokyo menjadi tanda kebangkitan kita sebagai Macan Asia. Ayo manfaatkan momentum kemerdekaan ke-77, dan teruskan semangat perjuangan!
15. Satu per satu rakyat bangkit dan terus berjuang melawan keadaan sulit pandemi. Momentum Hari Kemerdekaan ini semoga bisa jadi penanda berakhirnya periode pandemi di Indonesia! Dirgahayu Indonesia ke-77!
Kata-kata Ucapan Selamat HUT RI yang Penuh Makna
16. Darahmu tumpah di Tanah Pusaka. Jiwamu mengawal tegaknya Indonesia. Engkau pahlawanku. Engkau kusuma negaraku. Selamat Hari Kemerdekaan bangsa Indonesia.
17. Merah darahku adalah ungkapan bahwa semangat yang berkobar tidak akan padam hingga tetesan darah terakhir dan putih tulangku adalah mental baja yang tidak akan pernah pudar, walau panasnya peluru menembus tubuh.
18. Jadikan perbedaan sebagai sebuah keunikan dalam berbangsa dan bernegara agar terlihat indah dengan banyaknya warna, dan janganlah menjadikan sebuah perbedaan sebagai kesombongan akan rasa paling benar dalam berpikir dan bertindak karena perbedaanlah yang mengakibatkan perpecahan yang membuat bangsa dan negara melemah. Merdeka!
19. Darahmu tumpah di tanah pusaka. Jiwamu mengawal tegaknya Indonesia. Engkau pahlawanku. Engkau kusuma negaraku. Selamat hari Kemerdekaan bangsa Indonesia.
20. Merah darahku adalah ungkapan bahwa semangat yang berkobar tidak akan padam hingga tetesan darah terakhir dan putih tulangku adalah mental baja yang tidak akan pernah pudar, walau panasnya peluru menembus tubuh.
21. Masih ada setitik harapan, mimpi yang kita jaga. Masih ada cita-cita yang bisa kita bagikan. Kemerdekaan bukan sekadar ritual belaka, tetapi ajang membangun bangsa.
22. Sakit dalam perjuangan itu hanya sementara. Namun, jika menyerah, rasa sakit itu akan terasa selamanya. Merdeka!
23. Perjuanganku lebih mudah karena mengusir penjajah, perjuanganmu lebih susah karena melawan bangsamu sendiri. Dirgahayu Republik Indonesia
24. Selain terbebas dari penjajahan, kemerdekaan bangsa Indonesia adalah perayaan dari perbedaan yang disatukan.
25. Indonesia bukan sekadar nama. Ada kenangan, cinta, luka di sana, ada tempat berpetualang dan pulang. Ada saya dan kau yang mencoba memperbaiki, dengan cara kita yang sederhana dan tak kenal lelah. Dirgahayu, Indonesiaku!
26. Kemerdekaan suatu negara dapat dijamin teguh berdiri apabila berpangkal pada kemerdekaan jiwa
27. Biarlah pengalaman masa lalu kita menjadi tonggak petunjuk, dan bukan tonggak yang membelenggu kita.–Bung Hatta
28. Dalam menghadapi musuh, tak ada yang lebih mengena daripada senjata kasih sayang.- Cut Nyak Dhien
29. Berapapun cepatnya kebohongan itu, namun kebenaran akan mengejarnya juga. -Tan Malaka
30. Ingatlah! Bahwa dari dalam kubur, suara saya akan lebih keras daripada dari atas bumi.-Tan Malaka
Kata-kata Ucapan Selamat HUT RI yang Penuh Perjuangan
31. 17 Agustus bukan sekadar balap karung atau lomba makan saja. Lebih dari itu, 17 Agustus adalah mengenang jasa pahlawan dan memupuk persatuan bangsa. Dirgahayu Republik Indonesia.
32. Suara-suara tak bisa dipenjarakan, di sana bersemayam kemerdekaan. Apabila engkau memaksa diam, aku siapkan untukmu pemberontakan. – Wiji Thukul
33. Seribu orang tua hanya dapat bermimpi. Satu orang pemuda dapat mengubah dunia. Merdeka.
34. Merah darahku adalah ungkapan bahwa semangat yang berkobar tidak akan padam hingga tetesan darah terakhir dan putih tulangku adalah mental baja yang tidak akan pernah pudar, walau panasnya peluru menembus tubuh.
35. Berjuanglah terus dengan mengucurkan banyak-banyak keringat. Semangat 45, Dirgahayu Indonesiaku.
36. Kobarkan semangat, lumpuhkan rasa takut, dan mulailah bergerak menuju sebuah tujuan untuk terciptanya sebuah kemerdekaan.
37. Perjuangan kita belum selesai selama masih banyak masyarakat yang tidak sejahtera. Mari lanjutkan perjuangan para pahlawan. Merdeka!
38. Indonesia akan terlihat indah jika kita tetap bersama untuk saling menolong. Perbedaan bukanlah halangan, melainkan jembatan untuk bersatu!
39. Kemerdekaan suatu negara dapat dijamin teguh berdiri apabila berpangkal pada kemerdekaan jiwa.
40. Sakit dalam perjuangan itu hanya sementara. Namun jika menyerah, rasa sakit itu akan terasa selamanya. Merdeka!"
Kemerdekaan Indonesia HUT RI kemerdekaan indonesia 77 cinta tanah air kaum milenial Download gambar ucapan kemerdekaan RI Gambar Ucapan Kemerdekaan Indoensia ke-77