terasjabar.id
Jumat, 28 November 2025
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Jumat, 28 November 2025
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Ekonomi

OJK dan Ratu Maxima Sepakati Pengembangan Program Financial Health di Indonesia

Ivan W. by Ivan W.
28 Nov 2025 14:54
in Ekonomi
Reading Time: 3 mins read
A A
0
OJK dan Ratu Maxima Sepakati Pengembangan Program Financial Health di Indonesia

TERASJABAR.ID – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mendukung program financial health atau k​esejahteraan keuangan yang didorong Penasihat Khusus Sekretaris Jenderal PBB untuk Kesehatan Finansial/United Nations Secretary-General’s Special Advocate for Financial Health (UNSGSA).

Hal ini sebagai tindak lanjut dari program inklusi keuangan yang telah dikembangkan OJK bersama Pemerintah.

ADVERTISEMENT

Program financial health diharapkan akan memberikan manfaat langsung bagi peningkatan kesejahteraan masyarakat.

“Kami menilai pendekatan ini sangat tepat bagi kebutuhan Indonesia. Kami siap bekerja sama dengan UNSGSA dan tentu ke depan juga akan melibatkan berbagai pihak yang selama ini telah berkolaborasi dalam program literasi dan inklusi keuangan, untuk bersama-sama masuk ke program kesehatan atau kesejahteraan keuangan bagi seluruh masyarakat,” kata Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar dalam National Financial Health Event yang digelar OJK di Jakarta.

Hadir dalam acara itu Ratu Maxima dari Kerajaan Belanda dalam kapasitasnya sebagai Penasihat Khusus Sekretaris Jenderal PBB untuk Kesehatan Finansial (UNSGSA) dan Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi dan Pelindungan Konsumen OJK Friderica Widyasari Dewi. Acara juga dihadiri sekitar 1.000 ibu dari komunitas perempuan di Jakarta.

Dikutip laman resmi OJK, Mahendra menjelaskan program financial health ini sejalan dengan program prioritas nasional yang tertanam dalam agenda pembangunan Indonesia yang berfokus pada peningkatan pengelolaan keuangan yang bertanggung jawab, melindungi diri dari guncangan, dan merencanakan masa depan.

RELATED POSTS

Kinerja Perbankan Tetap Solid Hingga Akhir 2025, Ini Hasil Survei OJK

OJK Sambut Kedatangan Ratu Maxima untuk Memulai Agenda Kesehatan Finansial di Indonesia

OJK Terbitkan Aturan Pengelolaan Rekening Bank Umum, Ini Tujuannya

OJK Tasikmalaya Gandeng Media Tingkatkan Literasi dan Inklusi Keuangan di Priangan Timur

OJK Perkuat Ekosistem Keuangan Syariah, Ini Tujuannya

Ratu Maxima dalam kesempatan itu menjelaskan bahwa inklusi keuangan seperti memiliki rekening bank hanyalah alat dan bukan merupakan tujuan akhir dalam mencapai peningkatan kesejahteraan.

“Karena setelah semua orang memiliki akses, kini kita harus membantu mereka menggunakan akses itu untuk memperbaiki hidup mereka, seperti membantu mengatur keuangan sehari-hari, mengelola pendapatan dan pengeluaran, membantu menyusun anggaran, mendapatkan kredit yang tepat, ataupun menyiapkan biaya pendidikan,” kata Maxima.

Page 1 of 2
12Next
Tags: OJKRatu Maxima
ShareTweetSend

Related Posts

TERBARU! OJK Buka Loker Posisi Resepsionis, Ini Syarat dan Link Daftarnya
Ekonomi

Kinerja Perbankan Tetap Solid Hingga Akhir 2025, Ini Hasil Survei OJK

25 Nov 2025 16:39
OJK Sambut Kedatangan Ratu Maxima untuk Memulai Agenda Kesehatan Finansial di Indonesia
Ekonomi

OJK Sambut Kedatangan Ratu Maxima untuk Memulai Agenda Kesehatan Finansial di Indonesia

25 Nov 2025 16:26
OJK Terbitkan Aturan Pengelolaan Rekening Bank Umum, Ini Tujuannya
Ekonomi

OJK Terbitkan Aturan Pengelolaan Rekening Bank Umum, Ini Tujuannya

20 Nov 2025 09:20
OJK Tasikmalaya Gandeng Media Tingkatkan Literasi dan Inklusi Keuangan di Priangan Timur
Berita Utama

OJK Tasikmalaya Gandeng Media Tingkatkan Literasi dan Inklusi Keuangan di Priangan Timur

12 Nov 2025 16:57
OJK Perkuat Ekosistem Keuangan Syariah, Ini Tujuannya
Ekonomi

OJK Perkuat Ekosistem Keuangan Syariah, Ini Tujuannya

10 Nov 2025 08:35
OJK dan DPR Bahas Strategi Perluasan Modal bagi UMKM Indonesia
News

OJK dan DPR Bahas Strategi Perluasan Modal bagi UMKM Indonesia

9 Nov 2025 20:28
Next Post
Mendes PDT: 12 Aksi Bangun Desa Merangkum Tujuan SDGs

Mendes PDT: 12 Aksi Bangun Desa Merangkum Tujuan SDGs

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Gubernur Dedi Mulyadi Dilaporkan ke KPK, Dituding Terlibat Dana Bagi Hasil Pajak saat Jadi Bupati di Purwakarta

Gubernur Dedi Mulyadi Dilaporkan ke KPK, Dituding Terlibat Dana Bagi Hasil Pajak saat Jadi Bupati di Purwakarta

21 Nov 2025 16:34
Mendadak, Kepala Kejaksaan RI Bandung Diganti, dari Irfan ke Abun Syambas

Mendadak, Kepala Kejaksaan RI Bandung Diganti, dari Irfan ke Abun Syambas

28 Nov 2025 12:38
Heboh, Bocah Warga Kampung Baeud, Selaawi Garut, Tewas Dianiaya Ayah dan Ibu Sambung, Ada Luka Bakar di Dada

Heboh, Bocah Warga Kampung Baeud, Selaawi Garut, Tewas Dianiaya Ayah dan Ibu Sambung, Ada Luka Bakar di Dada

23 Nov 2025 18:40
Link Live Streaming Byon Combat Showbiz Vol. 5

Link Live Streaming Byon Combat Showbiz Vol. 5

27 Jun 2025 14:22
OJK dan Ratu Maxima Sepakati Pengembangan Program Financial Health di Indonesia

OJK dan Ratu Maxima Sepakati Pengembangan Program Financial Health di Indonesia

0
Mensos Tinjau Penyaluran BLTS di Kantor Pos Bandung, Dengarkan Cerita KPM

Mensos Tinjau Penyaluran BLTS di Kantor Pos Bandung, Dengarkan Cerita KPM

0
Jalan Bandung-Garut Semrawut : Pasar Tumpah, Sampah, Kendaraan Melawan Arus Hingga PJU Mati

Jalan Bandung-Garut Semrawut : Pasar Tumpah, Sampah, Kendaraan Melawan Arus Hingga PJU Mati

0
Diky Candranegara Sedih Atlet Tasikmalaya Dibajak Daerah Lain Gegara Anggaran Minim

Diky Candranegara Sedih Atlet Tasikmalaya Dibajak Daerah Lain Gegara Anggaran Minim

0
OJK dan Ratu Maxima Sepakati Pengembangan Program Financial Health di Indonesia

OJK dan Ratu Maxima Sepakati Pengembangan Program Financial Health di Indonesia

28 Nov 2025 14:54
Mensos Tinjau Penyaluran BLTS di Kantor Pos Bandung, Dengarkan Cerita KPM

Mensos Tinjau Penyaluran BLTS di Kantor Pos Bandung, Dengarkan Cerita KPM

28 Nov 2025 14:37
Jalan Bandung-Garut Semrawut : Pasar Tumpah, Sampah, Kendaraan Melawan Arus Hingga PJU Mati

Jalan Bandung-Garut Semrawut : Pasar Tumpah, Sampah, Kendaraan Melawan Arus Hingga PJU Mati

28 Nov 2025 14:35
Diky Candranegara Sedih Atlet Tasikmalaya Dibajak Daerah Lain Gegara Anggaran Minim

Diky Candranegara Sedih Atlet Tasikmalaya Dibajak Daerah Lain Gegara Anggaran Minim

28 Nov 2025 14:35

Recent News

OJK dan Ratu Maxima Sepakati Pengembangan Program Financial Health di Indonesia

OJK dan Ratu Maxima Sepakati Pengembangan Program Financial Health di Indonesia

28 Nov 2025 14:54
Mensos Tinjau Penyaluran BLTS di Kantor Pos Bandung, Dengarkan Cerita KPM

Mensos Tinjau Penyaluran BLTS di Kantor Pos Bandung, Dengarkan Cerita KPM

28 Nov 2025 14:37
Jalan Bandung-Garut Semrawut : Pasar Tumpah, Sampah, Kendaraan Melawan Arus Hingga PJU Mati

Jalan Bandung-Garut Semrawut : Pasar Tumpah, Sampah, Kendaraan Melawan Arus Hingga PJU Mati

28 Nov 2025 14:35
Diky Candranegara Sedih Atlet Tasikmalaya Dibajak Daerah Lain Gegara Anggaran Minim

Diky Candranegara Sedih Atlet Tasikmalaya Dibajak Daerah Lain Gegara Anggaran Minim

28 Nov 2025 14:35
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.