terasjabar.id
Jumat, 23 Januari 2026
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Jumat, 23 Januari 2026
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Lifestyle

Minuman Bersoda Bisa Memperburuk Diabetes, Ini Pilihan Penggantinya

Eka Purwanto by Eka Purwanto
23 Jan 2026 09:02
in Lifestyle
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Minuman Bersoda Bisa Memperburuk Diabetes, Ini Pilihan Penggantinya

Minuman bersoda.

TERASJABAR.ID – Penderita diabetes disarankan membatasi konsumsi minuman manis, termasuk soda, untuk mencegah komplikasi akibat kenaikan kadar gula darah.

Minuman bersoda mengandung pemanis tambahan dalam jumlah besar, sehingga dapat memicu lonjakan gula darah dengan cepat dan memperburuk kondisi diabetes.

Dalam satu kaleng soda (350 ml) terdapat rata-rata 39 gram gula atau sekitar 10 sendok teh.

Asupan gula tinggi ini dapat meningkatkan resistensi insulin, yaitu kondisi ketika insulin tidak efektif mengubah gula darah menjadi energi.

Jika kondisi ini berlangsung terus-menerus, risiko kerusakan saraf, pembuluh darah, serta organ tubuh meningkat, yang dapat memicu penyakit jantung, stroke, gangguan mata, telinga, dan luka yang sulit sembuh.

Untuk mengurangi risiko, penderita diabetes disarankan mengganti soda dengan minuman lebih aman, seperti:

Air putih – pilihan terbaik karena bebas gula dan kalori. Konsumsi minimal 8 gelas sehari.

Teh tawar – baik untuk pencegahan diabetes, bisa ditambahkan madu secukupnya atau lemon.

Kopi tanpa gula – aman asalkan tidak ditambahkan gula, susu, atau krimer; stevia bisa digunakan sebagai pengganti gula.

RELATED POSTS

Asam Lambung Kambuh? Ini Pilihan Minuman yang Aman dan Menenangkan

Ini Deretan Buah Aman untuk Diabetes yang Tak Picu Lonjakan Gula Darah

Diabetes Bukan Penyakit Menular, Ini Penjelasan Lengkapnya

Selain Obat Dokter, Ini Bahan Alami yang Diyakini Bantu Kontrol Diabetes

Selain Sinar Matahari, Ini Minuman yang Kaya Vitamin D

ADVERTISEMENT

Susu rendah lemak – tidak menaikkan gula darah signifikan, dibatasi 1–2 gelas per hari.

Membatasi minuman bersoda penting untuk menjaga kadar gula tetap stabil.

Penderita diabetes juga dianjurkan rutin memeriksa gula darah dan berkonsultasi dengan dokter agar kesehatan tetap terpantau.-***

Tags: BersodadiabetesMinuman
ShareTweetSend

Related Posts

Asam Lambung Kambuh? Ini Pilihan Minuman yang Aman dan Menenangkan
Lifestyle

Asam Lambung Kambuh? Ini Pilihan Minuman yang Aman dan Menenangkan

22 Jan 2026 19:28
Ini Deretan Buah Aman untuk Diabetes yang Tak Picu Lonjakan Gula Darah
Lifestyle

Ini Deretan Buah Aman untuk Diabetes yang Tak Picu Lonjakan Gula Darah

17 Jan 2026 06:31
Diabetes Bukan Penyakit Menular, Ini Penjelasan Lengkapnya
Lifestyle

Diabetes Bukan Penyakit Menular, Ini Penjelasan Lengkapnya

12 Jan 2026 10:02
Selain Obat Dokter, Ini Bahan Alami yang Diyakini Bantu Kontrol Diabetes
Lifestyle

Selain Obat Dokter, Ini Bahan Alami yang Diyakini Bantu Kontrol Diabetes

12 Jan 2026 08:03
Selain Sinar Matahari, Ini Minuman yang Kaya Vitamin D
Lifestyle

Selain Sinar Matahari, Ini Minuman yang Kaya Vitamin D

9 Jan 2026 07:33
Penderita Diabetes Wajib Coba! Beras Shirataki Efektif Turunkan Kolesterol
Lifestyle

Penderita Diabetes Wajib Coba! Beras Shirataki Efektif Turunkan Kolesterol

18 Des 2025 08:33
Next Post
Harga Emas di Pegadaian Hari Ini Selasa 9 September 2025: Ada Galeri 24, Antam dan UBS

Update Harga Emas di Pegadaian Hari Ini Jumat 23 Januari 2026: Ada Galeri 24 dan UBS, Berikut Daftarnya

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Hj.Tuti Resmi Dilantik Sebagai Ketua IPHI Kuningan Periode 2025-2030

Hj.Tuti Resmi Dilantik Sebagai Ketua IPHI Kuningan Periode 2025-2030

17 Jan 2026 13:48
Ormas PP dan Gibas Bentrok di Kafe Lembang, Satu Tewas Empat Luka

Ormas PP dan Gibas Bentrok di Kafe Lembang, Satu Tewas Empat Luka

21 Jan 2026 22:05
Saksikan MasterChef Indonesia S13, Berikut Jadwal Acara RCTI Hari Ini Sabtu 13 Desember 2025

Jadwal Acara RCTI Sabtu 17 Januari 2026, Ada MasterChef Indonesia S13

17 Jan 2026 11:41
Viral, Sepasang Kaki Jasad Pria Muncul di Rerumputan Ditemukan di  Pangalengan

Viral, Sepasang Kaki Jasad Pria Muncul di Rerumputan Ditemukan di Pangalengan

17 Jan 2026 18:28
Harga Emas di Pegadaian Hari Ini Selasa 9 September 2025: Ada Galeri 24, Antam dan UBS

Update Harga Emas di Pegadaian Hari Ini Jumat 23 Januari 2026: Ada Galeri 24 dan UBS, Berikut Daftarnya

0
Waiting List Calhaj Jabar Mendapati 850 Ribu Orang, dengan Estimasi Waktu Tunggu 26,4 Tahun

Waiting List Calhaj Jabar Mendapati 850 Ribu Orang, dengan Estimasi Waktu Tunggu 26,4 Tahun

0
Komisi V DPRD Jabar Berharap Bandara Kertajati Tingkatkan Pelayanan untuk Embarkasi Haji

Komisi V DPRD Jabar Berharap Bandara Kertajati Tingkatkan Pelayanan untuk Embarkasi Haji

0
Komisi II DPR Minta Pemerintah Awasi dan Maksimalkan Kinerja BUMD

Komisi II DPR Minta Pemerintah Awasi dan Maksimalkan Kinerja BUMD

0
Harga Emas di Pegadaian Hari Ini Selasa 9 September 2025: Ada Galeri 24, Antam dan UBS

Update Harga Emas di Pegadaian Hari Ini Jumat 23 Januari 2026: Ada Galeri 24 dan UBS, Berikut Daftarnya

23 Jan 2026 10:00
Minuman Bersoda Bisa Memperburuk Diabetes, Ini Pilihan Penggantinya

Minuman Bersoda Bisa Memperburuk Diabetes, Ini Pilihan Penggantinya

23 Jan 2026 09:02
Mengenal Vegan dan Vegetarian: Gaya Hidup Nabati yang Sehat

Mengenal Vegan dan Vegetarian: Gaya Hidup Nabati yang Sehat

23 Jan 2026 08:02
Komisi II DPR Minta Pemerintah Awasi dan Maksimalkan Kinerja BUMD

Komisi II DPR Minta Pemerintah Awasi dan Maksimalkan Kinerja BUMD

23 Jan 2026 07:27
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.