terasjabar.id
Jumat, 28 November 2025
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Jumat, 28 November 2025
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home News

Mensos Tinjau Penyaluran BLTS di Kantor Pos Bandung, Dengarkan Cerita KPM

Ivan W. by Ivan W.
28 Nov 2025 14:37
in News
Reading Time: 3 mins read
A A
0
Mensos Tinjau Penyaluran BLTS di Kantor Pos Bandung, Dengarkan Cerita KPM

TERASJABAR.ID – Menteri Sosial Saifullah Yusuf meninjau proses penyaluran B⁹antuan Langsung Tunai Sementara (BLTS) di Kantor PT Pos Indonesia Bandung, Jalan Asia-Afrika, Jumat (28/11/2025).

Penyaluran yang berlangsung tertib ini menjadi bagian dari upaya memastikan bantuan diterima oleh masyarakat yang berhak sesuai pemadanan Data Tunggal Sosial dan Ekonomi Nasional (DTSEN).

ADVERTISEMENT

Setibanya di lokasi, Mensos langsung duduk bersama para Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dan berbincang satu per satu mengenai manfaat bantuan, termasuk memastikan bahwa mereka memahami jenis bantuan yang diterima.

Mensos duduk berdampingan dengan salah satu KPM penerima BLTS, Febriyanti (40) dan menjelaskan terkait mengenai bantuan ini.

“Ibu tahu ini namanya bantuan apa? Ini bantuan langsung tunai sementara dari Bapak Presiden untuk Oktober, November, Desember. Sebulan dapat Rp300 ribu, totalnya Rp900 ribu,” jelas Mensos dikutip dari laman resmi Kemensos.

Dalam percakapan tersebut, Febriyanti menceritakan kondisi keluarganya. Suaminya bekerja sebagai penjaga rumah kos dengan pendapatan sekitar Rp1,3 juta per bulan jika kamar penuh. Sementara ia sendiri bekerja sebagai buruh laundry.

RELATED POSTS

Mensos: Penyaluran BLTS Capai 28,1 Juta KPM

Pemerintah Perkuat Fungsi Posyandu, Jadi Posyandu Sejahtera, Ini Penjelasan Mensos

Mensos: Total Penyaluran BLTS Capai 27,3 Juta KPM

Sukses di Rancaekek dan Majalaya, Bupati Bandung Optimis Konsep Pentahelix Bisa Atasi Banjir Dayeuhkolot

Bandung Luncurkan 113 Event Sepanjang 2026, Siap Jadi Magnet Wisata Nasional

Ia mengatakan BLTS sangat membantu kebutuhan dapur dan biaya sekolah.

“Terima kasih kepada pemerintah. Bantuan ini bermanfaat bagi warga, dan terima kasih juga untuk kantor Pos yang memfasilitasi penyaluran bagi warga Jawa Barat,” kata Febriyanti.

Page 1 of 2
12Next
Tags: BandungBLTSMensos
ShareTweetSend

Related Posts

Mensos: Penyaluran BLTS Capai 28,1 Juta KPM
News

Mensos: Penyaluran BLTS Capai 28,1 Juta KPM

27 Nov 2025 09:47
Pemerintah Perkuat Fungsi Posyandu, Jadi Posyandu Sejahtera, Ini Penjelasan Mensos
News

Pemerintah Perkuat Fungsi Posyandu, Jadi Posyandu Sejahtera, Ini Penjelasan Mensos

25 Nov 2025 19:12
Mensos: Total Penyaluran BLTS Capai 27,3 Juta KPM
News

Mensos: Total Penyaluran BLTS Capai 27,3 Juta KPM

22 Nov 2025 17:34
Sukses di Rancaekek dan Majalaya, Bupati Bandung Optimis Konsep Pentahelix Bisa Atasi Banjir Dayeuhkolot
Bandung Raya

Sukses di Rancaekek dan Majalaya, Bupati Bandung Optimis Konsep Pentahelix Bisa Atasi Banjir Dayeuhkolot

22 Nov 2025 10:30
Bandung Luncurkan 113 Event Sepanjang 2026, Siap Jadi Magnet Wisata Nasional
News

Bandung Luncurkan 113 Event Sepanjang 2026, Siap Jadi Magnet Wisata Nasional

22 Nov 2025 09:58
Raperda Ketertiban Umum: Wujudkan Kota yang Tertib, Aman, dan Berkeadaban
Bandung Raya

Raperda Ketertiban Umum: Wujudkan Kota yang Tertib, Aman, dan Berkeadaban

11 Nov 2025 05:37
Next Post
OJK dan Ratu Maxima Sepakati Pengembangan Program Financial Health di Indonesia

OJK dan Ratu Maxima Sepakati Pengembangan Program Financial Health di Indonesia

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Gubernur Dedi Mulyadi Dilaporkan ke KPK, Dituding Terlibat Dana Bagi Hasil Pajak saat Jadi Bupati di Purwakarta

Gubernur Dedi Mulyadi Dilaporkan ke KPK, Dituding Terlibat Dana Bagi Hasil Pajak saat Jadi Bupati di Purwakarta

21 Nov 2025 16:34
Heboh, Bocah Warga Kampung Baeud, Selaawi Garut, Tewas Dianiaya Ayah dan Ibu Sambung, Ada Luka Bakar di Dada

Heboh, Bocah Warga Kampung Baeud, Selaawi Garut, Tewas Dianiaya Ayah dan Ibu Sambung, Ada Luka Bakar di Dada

23 Nov 2025 18:40
Link Live Streaming Byon Combat Showbiz Vol. 5

Link Live Streaming Byon Combat Showbiz Vol. 5

27 Jun 2025 14:22
Mendadak, Kepala Kejaksaan RI Bandung Diganti, dari Irfan ke Abun Syambas

Mendadak, Kepala Kejaksaan RI Bandung Diganti, dari Irfan ke Abun Syambas

28 Nov 2025 12:38
Mensos Tinjau Penyaluran BLTS di Kantor Pos Bandung, Dengarkan Cerita KPM

Mensos Tinjau Penyaluran BLTS di Kantor Pos Bandung, Dengarkan Cerita KPM

0
Jalan Bandung-Garut Semrawut : Pasar Tumpah, Sampah, Kendaraan Melawan Arus Hingga PJU Mati

Jalan Bandung-Garut Semrawut : Pasar Tumpah, Sampah, Kendaraan Melawan Arus Hingga PJU Mati

0
Diky Candranegara Sedih Atlet Tasikmalaya Dibajak Daerah Lain Gegara Anggaran Minim

Diky Candranegara Sedih Atlet Tasikmalaya Dibajak Daerah Lain Gegara Anggaran Minim

0
Tangkal Hoaks Perlu Kerja Bareng Pemerintah, Kampus, Media dan Industri, Ini Penjelasan Wamenkomdigi

Tangkal Hoaks Perlu Kerja Bareng Pemerintah, Kampus, Media dan Industri, Ini Penjelasan Wamenkomdigi

0
Mensos Tinjau Penyaluran BLTS di Kantor Pos Bandung, Dengarkan Cerita KPM

Mensos Tinjau Penyaluran BLTS di Kantor Pos Bandung, Dengarkan Cerita KPM

28 Nov 2025 14:37
Jalan Bandung-Garut Semrawut : Pasar Tumpah, Sampah, Kendaraan Melawan Arus Hingga PJU Mati

Jalan Bandung-Garut Semrawut : Pasar Tumpah, Sampah, Kendaraan Melawan Arus Hingga PJU Mati

28 Nov 2025 14:35
Diky Candranegara Sedih Atlet Tasikmalaya Dibajak Daerah Lain Gegara Anggaran Minim

Diky Candranegara Sedih Atlet Tasikmalaya Dibajak Daerah Lain Gegara Anggaran Minim

28 Nov 2025 14:35
Tangkal Hoaks Perlu Kerja Bareng Pemerintah, Kampus, Media dan Industri, Ini Penjelasan Wamenkomdigi

Tangkal Hoaks Perlu Kerja Bareng Pemerintah, Kampus, Media dan Industri, Ini Penjelasan Wamenkomdigi

28 Nov 2025 14:22

Recent News

Mensos Tinjau Penyaluran BLTS di Kantor Pos Bandung, Dengarkan Cerita KPM

Mensos Tinjau Penyaluran BLTS di Kantor Pos Bandung, Dengarkan Cerita KPM

28 Nov 2025 14:37
Jalan Bandung-Garut Semrawut : Pasar Tumpah, Sampah, Kendaraan Melawan Arus Hingga PJU Mati

Jalan Bandung-Garut Semrawut : Pasar Tumpah, Sampah, Kendaraan Melawan Arus Hingga PJU Mati

28 Nov 2025 14:35
Diky Candranegara Sedih Atlet Tasikmalaya Dibajak Daerah Lain Gegara Anggaran Minim

Diky Candranegara Sedih Atlet Tasikmalaya Dibajak Daerah Lain Gegara Anggaran Minim

28 Nov 2025 14:35
Tangkal Hoaks Perlu Kerja Bareng Pemerintah, Kampus, Media dan Industri, Ini Penjelasan Wamenkomdigi

Tangkal Hoaks Perlu Kerja Bareng Pemerintah, Kampus, Media dan Industri, Ini Penjelasan Wamenkomdigi

28 Nov 2025 14:22
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.