TERASJABAR.ID – Bagi anda yang sedang mencari pekerjaan dan ingin mengembangkan karier, berikut ada info penting dari PT Astra International Tbk Toyota Sales Operation (TSO – AUTO2000).
Dari informasi yang dihimpun, Toyota Sales Operation (TSO AUTO2000) merupakan divisi operasional Astra, sebagai salah satu dealer penjualan mobil baru dan suku cadang serta layanan purnajual Toyota.
Saat ini PT Astra International Tbk Toyota Sales Operation (TSO – AUTO2000) membuka lowongan kerja untuk menduduki Customer Relation Coordinator (CRC).
Adapun Kualifikasi Umum yang disyaratkan antara lain:
- Minimum Diploma 3 (D3) semua jurusan
- Memiliki pengalaman minimal 1 tahun di bidang Customer Service
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Memiliki kemampuan handling complain yang baik
- Mampu mengoperasikan Ms Office