TERASJABAR.ID – Anak perusahaan dari Badan Usaha Milik Negara (BUMN) PT KAI, yaitu KAI Service, baru memberikan informasi penting untuk para jobseeker.
Kini, KAI Service Bandung dan sekitarnya tengah menggelar lowongan kerja (loker) yang menjadi kesempatan bagi lulusan SMA dan SMK.
Untuk itu, lulusan SMA dan SMK tidak boleh melewatkan loker yang diibuka oleh KAI Service ini.
Dilansir dari laman KAI Service, simak informasi selengkapnya berikut ini.
Baca Juga: LULUSAN SMA SMK MERAPAT! KAI Wisata Gelar Loker Terbaru Posisi Customer Service
Posisi: Daily Worker Pramugara dan Pramugari Masa Angkutan Lebaran 2025
Penempatan:
- Branch Office 1 Jakarta
- Branch Office 2 Bandung
- Branch Office 4 Semarang
- Branch Office 5 Purwokerto dan Distrik Kutoarjo
- Branch Office 6 Yogyakarta dan Distrik Solo
- Branch Office 7 Madiun
- Branch Office 8 Surabaya dan Distrik Malang
Baca Juga: Lulusan SMA SMK Mendekat! Sagala Group Bandung Gelar Loker Posisi Crew Outlet
Berkas Lamaran:
- Fotokopi KTP
- Fotokopi NPWP
- Fotokopi kartu keluarga terbaru
- ASLISurat keterangan sehat yang diterbitkan oleh Puskesmas/ Rumah Sakit dan mencantumkan keterangan Tinggi Badan
- ASLI Surat Lamaran Kerja yang sudahditandatangani
- ASLI Daftar riwayat hidup/Curriculum Vitae (CV)
- Fotokopi SKCK yang masih berlaku dan sudah dilegalisir
- Foto berwarna ukuran 4 x 6 sebanyak 2 lembar background warna merah
- Fotokopi Ijazah terakhir
- Fotokopi SKHUN
- Fotokopi kartu BPJS Kesehatan
- Seluruh Dokumen Dimasukkan dalam 1 (satu) map snelhecter dan dibawa pada saat pemanggilan