TERASJABAR.ID – Ice Cream Boba dan Tea Bandung baru saja memberikan informasi penting.
Sekarang, Ice Cream Boba dan Tea Bandung tengah menggelar lowongan kerja (loker) yang terbuka bagi tamatan SMA dan SMK.
Dengan posisi sebagai Crew, loker Ice Cream Boba dan Tea Bandung menjadi sebuah peluang emas yang tidak boleh dilewatkan.
Dihimpun dari laman Instagram @infolokerbandung_id, simak daftar posisi, persyaratan, dan cara melamarnya berikut ini.
Baca Juga: KESEMPATAN EMAS! Miniso Adakan Loker Gede-Gedean Buat Tamatan SMA dan SMK
Posisi: Staf/Crew
Persyaratan:
- Pria / Wanita
- Minimal SMA/SMK atau sederajat
- Maksimal 30 tahun
- Berpengalaman di bidang Food & Beverage
- Mahir dalam hitungan
- Terbiasa menjadi kasir, waiters dan bar
- Komunikatif dan gesit
- Bersedia di tempatkan di cabang tersebut
Baca Juga: LULUSAN-SMA-SMK-BURUAN-DAFTAR!-PT-Indofood-Buka-Loker-5-Posisi-Sekaligus,-Tertarik

Cara Melamar:
Jika berminat, kirim lamaran Anda via:
- Email : [email protected]
- Subjek : icecream_banjaran
Catatan:
- Cantumkan no WhatsApp pada surat lamaran
- WhatsApp wajib aktif untuk pemanggilan interview
- Tidak menerima lamaran via toko
- Jika dihubngi, siap datang ke lokasi Jl Kopo No.632 (Seberang Miko Mall)
Semoga berhasil!***