TERASJABAR.ID- Harta kekayaan para bupati-walikota di Jawa Barat yang beberapa Waktu lalu dilantik Presiden Prabowo Subianto beragam. Terendah diduduki walikota Cimahi Ngatiyana sebesar Rp2 miliar lebih.
Dibalik yang terendah, pejabat paling tajie adalah bupati Karawang Aep Saepuloh yang mendaftar harta kekayaanya di LHKPN (Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara) sevesar Rp395 miliar lebih.
Sayangnya, dari sekian banyak bupati-walikota di Jawa Barat, nama Dedi Mulyadi, gubernur Jawa Barat belum tercatat di LHKPN. Ketika diunduh data LHKPN kemudian dimasukan nama Dedi Mulyadi, yang keluar nama Dedi Mulyadi yang bukan gubernur Jawa Barat.