terasjabar.id
Jumat, 31 Oktober 2025
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Jumat, 31 Oktober 2025
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Ragam

Gowes Cimahi-Papua, Hari ke-38, Lebaran Tanpa Ketupat

Herman by Herman
16 Jun 2025 15:55
in Ragam, Berita Utama
Reading Time: 4 mins read
A A
0
Gowes Cimahi-Papua, Hari ke-38, Lebaran Tanpa Ketupat

Saya coba oprek-oprek sproketnya. Ada perubahan, tapi tidak terlalu memuaskan. Lumayanlah. Saya masih yakin sepeda masih aman untuk diajak jalan jauh.

Selesai ngoprek sepeda, saya kembali membuka aplikasi PELNI. Memeriksa jadwal KM Sirimau. Belum ada perubahan, KM Sirimau masih menjalani docking dan belum ada informasi kapan akan berlayar lagi.

Saya akhirnya memutuskan untuk menempuh cara estafet. Yakni rute Maumere – Baubau, Baubau – Ambon, dan Ambon – Merauke. Namun betapa kagetnya saya ternyata untuk segmen Baubau – Ambon tiketnya sudah habis terjual. Wah cilaka. Bisa gagal ini touring finish sampai Merauke.

Meski gelisah, saya belum putus harapan. Masih ada waktu seminggu. Saya harus mencari cara lain. Mungkin di aplikasi tiketnya sudah habis, tapi di agen penjualan masih tersedia.

Selesai Shalat Jum’at, saya keluarkan sepeda. Saya ingin ke kantor PELNI untuk mencari info lebih lanjut tentang tiket ini secara langsung. Saya tahu ini hari libur tanggal merah, mungkin saja kantor libur. Tapi saya tetap meluncur sekaligus untuk mengisi waktu.

Kantor PELNI yang berlokasi di Jalan Katedral ternyata buka. Saya dilayani dengan baik petugas PELNI Bu Anastasia. “Maaf tiketnya memang sudah tidak tersedia bapak. Tapi kami coba bikin pengajuan. Tidak janji, mana tahu bisa,” katanya. Dia lalu minta saya nomor telepon untuk dihubungi lagi nanti.

RELATED POSTS

Viral di Media Sosial, SPBU di Cimahi Nyaris Terbakar, 1 Unit Mobil Hangus

Pascagempa Nabire Magnitudo 6,6, BNPB Pastikan Situasi Aman Terkendali

Keren, Calon Ketua RW 29 Melong Green Bagikan Visi dan Misi Layaknya Pilkada

Rona Karya Nusantara Buka Lowongan untuk 4 Posisi Kreatif di Cimahi, Gaji hingga Rp3 Juta

Curug Aseupan: Rekomendasi Wisata Akhir Pekan yang Berkesan di Bandung Barat

Meski belum dapat kepastian tiket, saya sudah sedikit tenang karena paling tidak ada harapan untuk dapat tiket.

Dari kantor PELNI saya arahkan sepeda ke daerah Kotaraja. Saya mampir ke Masjid Ar Rabithah. Di Masjid ini dulu Bung Karno sering shalat usai merenung di bawah pohon sukun di taman kota. Dulu di zaman BK ini adalah satu-satunya masjid yang ada.

Page 3 of 4
Prev1234Next
Tags: CimahiEndeGowespapua
ShareTweetSend

Related Posts

Viral di Media Sosial, SPBU di Cimahi Nyaris Terbakar, 1 Unit Mobil Hangus
News

Viral di Media Sosial, SPBU di Cimahi Nyaris Terbakar, 1 Unit Mobil Hangus

11 Okt 2025 16:23
BMKG Sebut Aktivitas Sesar Lembang Meningkat, Sekda Imbau Warga Kabupaten Bandung Waspada
News

Pascagempa Nabire Magnitudo 6,6, BNPB Pastikan Situasi Aman Terkendali

19 Sep 2025 12:45
Keren, Calon Ketua RW 29 Melong Green Bagikan Visi dan Misi Layaknya Pilkada
Bandung Raya

Keren, Calon Ketua RW 29 Melong Green Bagikan Visi dan Misi Layaknya Pilkada

28 Agu 2025 23:58
Lowongan kerja (Pixabay/Frank Rietsch)
Ragam

Rona Karya Nusantara Buka Lowongan untuk 4 Posisi Kreatif di Cimahi, Gaji hingga Rp3 Juta

3 Agu 2025 20:40
Curug Aseupan: Rekomendasi Wisata Akhir Pekan yang Berkesan di Bandung Barat
Lifestyle

Curug Aseupan: Rekomendasi Wisata Akhir Pekan yang Berkesan di Bandung Barat

27 Jul 2025 11:10
News

Kecelakaan di Jalan Kolmas Cisarua: Truk Box Hilang Kendali Tabrak Mobil dan Motor, 1 Tewas dan 6 Luka Begini Kronologinya

23 Jul 2025 09:23
Next Post
REZEKI AWAL BULAN! Pantengin Kode Redeem ML Hari Ini 3 Agustus 2025

Mantap Woy! Cek 27 Kode Redeem ML Terbaru Hari Ini 16 Juni 2025, Yakin Gak Mau?

Lulusan SMA SMK Bisa Ikut! Indah Jaya Teknik Bandung Gelar Loker Staff Gudang

Lulusan SMA SMK Bisa Ikut! Indah Jaya Teknik Bandung Gelar Loker Staff Gudang

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Kecelakaan Maut di Bundaran Cibiru, Seorang Mahasiswi Tewas, Ini Kronologinya

Kecelakaan Maut di Bundaran Cibiru, Seorang Mahasiswi Tewas, Ini Kronologinya

24 Okt 2025 23:16
Rachel yang Tewas Laka Lantas di Bundaran Cibiru Ternyata Mahasiswi UIN SGD Bandung

Rachel yang Tewas Laka Lantas di Bundaran Cibiru Ternyata Mahasiswi UIN SGD Bandung

25 Okt 2025 13:18
Viral, Sopir Ambulans Meninggal Mendadak Saat Antar Jenazah ke Ciamis

Viral, Sopir Ambulans Meninggal Mendadak Saat Antar Jenazah ke Ciamis

26 Okt 2025 17:57
Gawat, TPAS Sarimukti Over Load, Ratusan Truk Pengangkut Sampah Antre, Banyak Sopir Menginap

Gawat, TPAS Sarimukti Over Load, Ratusan Truk Pengangkut Sampah Antre, Banyak Sopir Menginap

24 Okt 2025 19:14
Terkendala Cuaca Ekstrem, Evakuasi Jenazah dari Ciremai Dilakukan Bertahap

Terkendala Cuaca Ekstrem, Evakuasi Jenazah dari Ciremai Dilakukan Bertahap

0
Longsor Tutup Akses Jalan di Pakenjeng Garut, Polisi Pasang Rambu di Lokasi

Longsor Tutup Akses Jalan di Pakenjeng Garut, Polisi Pasang Rambu di Lokasi

0
Tebing Setinggi 20 Meter Longsor Tutup Jalan Penghubung Desa di Kampung Ciawitali Tanjungjaya Garut

Tebing Setinggi 20 Meter Longsor Tutup Jalan Penghubung Desa di Kampung Ciawitali Tanjungjaya Garut

0
Pemkot Bandung dan Pemprov Jabar Berkolaborasi Benahi Kabel Udara di Jalan Buahbatu

Pemkot Bandung dan Pemprov Jabar Berkolaborasi Benahi Kabel Udara di Jalan Buahbatu

0
Terkendala Cuaca Ekstrem, Evakuasi Jenazah dari Ciremai Dilakukan Bertahap

Terkendala Cuaca Ekstrem, Evakuasi Jenazah dari Ciremai Dilakukan Bertahap

31 Okt 2025 20:40
Longsor Tutup Akses Jalan di Pakenjeng Garut, Polisi Pasang Rambu di Lokasi

Longsor Tutup Akses Jalan di Pakenjeng Garut, Polisi Pasang Rambu di Lokasi

31 Okt 2025 19:57
Tebing Setinggi 20 Meter Longsor Tutup Jalan Penghubung Desa di Kampung Ciawitali Tanjungjaya Garut

Tebing Setinggi 20 Meter Longsor Tutup Jalan Penghubung Desa di Kampung Ciawitali Tanjungjaya Garut

31 Okt 2025 19:47
Pemkot Bandung dan Pemprov Jabar Berkolaborasi Benahi Kabel Udara di Jalan Buahbatu

Pemkot Bandung dan Pemprov Jabar Berkolaborasi Benahi Kabel Udara di Jalan Buahbatu

31 Okt 2025 19:39

Recent News

Terkendala Cuaca Ekstrem, Evakuasi Jenazah dari Ciremai Dilakukan Bertahap

Terkendala Cuaca Ekstrem, Evakuasi Jenazah dari Ciremai Dilakukan Bertahap

31 Okt 2025 20:40
Longsor Tutup Akses Jalan di Pakenjeng Garut, Polisi Pasang Rambu di Lokasi

Longsor Tutup Akses Jalan di Pakenjeng Garut, Polisi Pasang Rambu di Lokasi

31 Okt 2025 19:57
Tebing Setinggi 20 Meter Longsor Tutup Jalan Penghubung Desa di Kampung Ciawitali Tanjungjaya Garut

Tebing Setinggi 20 Meter Longsor Tutup Jalan Penghubung Desa di Kampung Ciawitali Tanjungjaya Garut

31 Okt 2025 19:47
Pemkot Bandung dan Pemprov Jabar Berkolaborasi Benahi Kabel Udara di Jalan Buahbatu

Pemkot Bandung dan Pemprov Jabar Berkolaborasi Benahi Kabel Udara di Jalan Buahbatu

31 Okt 2025 19:39
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.