terasjabar.id
Sabtu, 22 November 2025
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Sabtu, 22 November 2025
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Daerah

Bencana Longsor dan Pergerakan Tanah Melanda Kuningan Timur

Wawan Hermawan by Wawan Hermawan
22 Nov 2025 02:38
in Daerah, Berita Utama
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Bencana Longsor dan Pergerakan Tanah Melanda Kuningan Timur

Bencana Longsor dan Pergerakan Tanah Melanda Kuningan Timur

TERASJABAR.ID.– Hujan deras dengan intesitas tinggi yang mengguyur wilayah Kuningan dan sekitarnya menyebabkan bencana tanah longsor di beberapa titik, dan sejumlah pohon tumbang di terjang angin kencang.

Berdasarkan update data dari Pusdalop BPBD Kuningan hingga Jumat (21/11), longsor terjadi di Dusun 1 RT 02 RW 01 Desa Walahar Cageur, Kecamatan Luragung. Tebing Penahan Tanah (TPT) anak Sungai Cisanggarung longsor dan TPT belakang rumah; 1 unit rumah bagian dapur terancam longsor.

Menyusul gerakan tanah yang berdampak longsor di jalan Cilebak menuju Desa Ciwaru di Blok Huluwalang Desa Patala. Longsor sepanjang 20 meter dengan ketinggian 8 sampai 10 meter tersebut, hingga arus lalu lintas terganggu dan harus buka tutup.

Sementara jalan penghubung Dusun Cihanjuang menuju Dusun Cijoho, Desa Pinara, Kecamatan Ciniru, terputus dan praktis tidak bisa dilalui kendaraan roda 4 kecuali roda dua masih bisa melintas. Tebing longsor dengan ketinggian 12 meter itu menyeret badan jalan sepanjang 10 meter dengan retakan tanah 10-30 cm.

ADVERTISEMENT

Selain longsor terjadi banjir genangan air setinggi 20-30 cm di Dusun Puhun RT 12 RW 02 Desa Kalapa Gunung, Kecamatan Kramatmulya. Penanganan dilakukan penyedotan air hingga air surut.
Berikutnya 1 unit rumah warga di Desa Cantilan, Kecamatan Selajambe, ambruk akibat derasnya hujan dengan intensitas tinggi.
Bahkan dua buah besar jenis Petai Cina yang lapuk dimakan usia setinggi 15 meter di Desa Bandorasawetan, Kecamatan Cilimus, tumbang ke jalan nasional hingga sempat mengganggu kelancaran arus lalu lintas.

Kalaka BPBD Kab. Kuningan Indra Bayu Permana, saat dikonfirmasi mengatakan, pihaknya telah melakukan kaji cepat dan menurunkan Tim Assesment ke lokasi longsor, banjir dan pohon tumbang guna melakukan penanganan. Namun sejauh ini tidak terdapat korban jiwa, ucapnya Jumat (21/11/2025).

RELATED POSTS

Pergerakan Tanah Melanda Desa Sukawangi Garut, 31 Bangunan Terdampak

Waspada! Pergerakan Tanah di Purwakarta Mengancam Juga Tol Cipularang

4 Desa di Banjarwangi Garut Terdampak Pergerakan Tanah dan Longsor, Ini Kondisinya

Soal Pergerakan Tanah di Tol Cisumdawu, Ini Penjelasan PT CKJT

Hati-hati! Ada Pergerakan Tanah di Tol Cisumdawu KM 177 dan 205, Puluhan Rumah Terancam

Penanganan melibatkan TNI–POLRI–BPBD; aparat desa/kecamatan, UPT Damkar Satpol PP dibantu warga Desa setempat untuk melakukan pembersihan material longsor dan menggergaji pohon tumbang, terangnya.

Tim BPBD memberikan bantuan Terpal dan bantuan logistik kepada warga terdampak longsor dan banjir. Kami juga melakukan monitoring dan langkah lanjutan bersama pihak terkait, ucapnya.
Guna mengantisifasi hal-hal yang tidak diharapkan, dihimbau agar masyarakat tetap waspada dan hati-hati.
Potensi hujan lebat diprediksi akan terus mengguyur wilayah Kuningan.

Tags: Bencana LongsorKuningan TimurPergerakan Tanah
ShareTweetSend

Related Posts

Pergerakan Tanah Melanda Desa Sukawangi Garut, 31 Bangunan Terdampak
News

Pergerakan Tanah Melanda Desa Sukawangi Garut, 31 Bangunan Terdampak

23 Jun 2025 15:31
Waspada! Pergerakan Tanah di Purwakarta Mengancam Juga Tol Cipularang
News

Waspada! Pergerakan Tanah di Purwakarta Mengancam Juga Tol Cipularang

15 Jun 2025 19:10
4 Desa di Banjarwangi Garut Terdampak Pergerakan Tanah dan Longsor, Ini Kondisinya
News

4 Desa di Banjarwangi Garut Terdampak Pergerakan Tanah dan Longsor, Ini Kondisinya

25 Mei 2025 13:28
Soal Pergerakan Tanah di Tol Cisumdawu, Ini Penjelasan PT CKJT
News

Soal Pergerakan Tanah di Tol Cisumdawu, Ini Penjelasan PT CKJT

24 Mei 2025 19:46
Hati-hati! Ada Pergerakan Tanah di Tol Cisumdawu KM 177 dan 205, Puluhan Rumah Terancam
News

Hati-hati! Ada Pergerakan Tanah di Tol Cisumdawu KM 177 dan 205, Puluhan Rumah Terancam

23 Mei 2025 15:28

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Penyebab Meninggalnya Dirut bank bjb Masih ‘Misterius’, Awalnya Cuma Flu Biasa

Penyebab Meninggalnya Dirut bank bjb Masih ‘Misterius’, Awalnya Cuma Flu Biasa

14 Nov 2025 20:32
Gubernur Dedi Mulyadi Dilaporkan ke KPK, Dituding Terlibat Dana Bagi Hasil Pajak saat Jadi Bupati di Purwakarta

Gubernur Dedi Mulyadi Dilaporkan ke KPK, Dituding Terlibat Dana Bagi Hasil Pajak saat Jadi Bupati di Purwakarta

21 Nov 2025 16:34
BREAKING NEWS: Tegang, Kantor Kadin Jabar di Jl Sukabumi Dijaga Ketat Aparat

BREAKING NEWS: Tegang, Kantor Kadin Jabar di Jl Sukabumi Dijaga Ketat Aparat

19 Nov 2025 11:28
Mulai Besok, Polda Jabar Gelar Operasi Zebra Lodaya,  Ini Sasarannya

Mulai Besok, Polda Jabar Gelar Operasi Zebra Lodaya, Ini Sasarannya

16 Nov 2025 18:15
Bencana Longsor dan Pergerakan Tanah Melanda Kuningan Timur

Bencana Longsor dan Pergerakan Tanah Melanda Kuningan Timur

0
Indonesia Dipilih Gelar FIFA Series 2026™️, Erick Thohir Bilang Alhamdulillah

Indonesia Dipilih Gelar FIFA Series 2026™️, Erick Thohir Bilang Alhamdulillah

0
Pesik Kuningan Tekuk PSB Bogor 3-2, Sementara Persindra Bantai Bandung United 7-1

Liga 4 Piala Gubernur Jabar, Pesik Kuningan Gulung Asad FC Purwakarta 5-0

0
Gowes Bersepeda dan Gema Sadulur Mewarnai HUT ke-54 KORPRI

Gowes Bersepeda dan Gema Sadulur Mewarnai HUT ke-54 KORPRI

0
Bencana Longsor dan Pergerakan Tanah Melanda Kuningan Timur

Bencana Longsor dan Pergerakan Tanah Melanda Kuningan Timur

22 Nov 2025 02:38
Indonesia Dipilih Gelar FIFA Series 2026™️, Erick Thohir Bilang Alhamdulillah

Indonesia Dipilih Gelar FIFA Series 2026™️, Erick Thohir Bilang Alhamdulillah

21 Nov 2025 21:47
Pesik Kuningan Tekuk PSB Bogor 3-2, Sementara Persindra Bantai Bandung United 7-1

Liga 4 Piala Gubernur Jabar, Pesik Kuningan Gulung Asad FC Purwakarta 5-0

21 Nov 2025 20:25
Gowes Bersepeda dan Gema Sadulur Mewarnai HUT ke-54 KORPRI

Gowes Bersepeda dan Gema Sadulur Mewarnai HUT ke-54 KORPRI

21 Nov 2025 19:45

Recent News

Bencana Longsor dan Pergerakan Tanah Melanda Kuningan Timur

Bencana Longsor dan Pergerakan Tanah Melanda Kuningan Timur

22 Nov 2025 02:38
Indonesia Dipilih Gelar FIFA Series 2026™️, Erick Thohir Bilang Alhamdulillah

Indonesia Dipilih Gelar FIFA Series 2026™️, Erick Thohir Bilang Alhamdulillah

21 Nov 2025 21:47
Pesik Kuningan Tekuk PSB Bogor 3-2, Sementara Persindra Bantai Bandung United 7-1

Liga 4 Piala Gubernur Jabar, Pesik Kuningan Gulung Asad FC Purwakarta 5-0

21 Nov 2025 20:25
Gowes Bersepeda dan Gema Sadulur Mewarnai HUT ke-54 KORPRI

Gowes Bersepeda dan Gema Sadulur Mewarnai HUT ke-54 KORPRI

21 Nov 2025 19:45
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.