TERASJABAR.ID – Vins Kitchen merupakan perusahaan di Kota Bandung yang bergerak di bidang Food & Beverage (F&B).
Sekarang, Vins Kitchen Bandung sedang membuka lowongan kerja (loker) yang terbuka bagi tamatan SMA dan SMK sederajat.
Dengan posisi sebagai Staff, loker Vins Kitchen Bandung harus dimanfaatkan sebaik mungkin, terutama oleh lulusan SMA dan SMK.
Dilansir dari laman Instagram @infolokerjawabarat.id, simak daftar informasi selengkapnya berikut ini.
Baca Juga: WALK IN INTERVIEW! KAI Services Gelar Loker Buat Lulusan SMA dan SMK, Ini Jadwalnya
Posisi: Staff Outlet
Lokasi : Jl Gegerkalong Lebak Raya No 6, Bandung, Jawa Barat
Persyaratan:
- Min. Pendidikan SMA/SMK /Sederajat
- Memiliki pengalaman di bidang F8B / Waiter min. 1 tahun
- Pria, tanpa batasan umur
- Tekun, Jujur, Disiplin, Bertanggung Jawab dalam pekerjaan
- Domisili Bandung Utara (diutamakan Gegerkalong, Sarijadi, Setiabudhi, Ciwaruga, Sukajadi)

Baca Juga: LULUSAN SMA SMK! Xiyue Bandung Gelar Loker Terbaru Posisi Crew Outlet
Cara Melamar:
Apakah Anda merasa tertarik? Jika iya, segera kirim berkas lamaran terbaik Anda via:
- Email: [email protected]
- Subject : Nama_Domisili Tinggal
Semoga beruntung!(*)