terasjabar.id
Minggu, 25 Januari 2026
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Minggu, 25 Januari 2026
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Lifestyle

Detak Jantung Tak Teratur? Waspadai Fibrilasi Atrium

Eka Purwanto by Eka Purwanto
25 Jan 2026 15:33
in Lifestyle
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Detak Jantung Tak Teratur? Waspadai Fibrilasi Atrium

Waspadai Fibrilasi Atrium.

TERASJABAR.ID – Fibrilasi atrium merupakan salah satu gangguan irama jantung (aritmia) yang ditandai dengan detak jantung tidak teratur dan sering kali lebih cepat akibat kekacauan impuls listrik di ruang atas jantung atau atrium.

Kondisi ini membuat atrium tidak berkontraksi secara normal, melainkan bergetar (fibrilasi).

ADVERTISEMENT

Akibatnya, aliran darah dari atrium ke ventrikel menjadi kurang efektif.

Informasi dari Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Amerika Serikat (CDC) yang dikutip Medical Daily pada 23 Januari 2026 menyebutkan bahwa fibrilasi atrium dapat menimbulkan gejala seperti denyut jantung tidak beraturan, jantung berdebar cepat, kelelahan berat, pusing, hingga sesak napas.

Meski demikian, tidak sedikit penderita yang tidak merasakan keluhan apa pun.

Diperkirakan sekitar 30–60 persen kasus fibrilasi atrium awalnya tanpa gejala, sehingga sering kali baru terdeteksi melalui pemeriksaan denyut nadi atau rekam jantung menggunakan elektrokardiografi (EKG).

Deteksi dini sangat penting untuk menyesuaikan pemantauan dan terapi guna menekan risiko komplikasi, terutama stroke dan gagal jantung.

Penyebab fibrilasi atrium melibatkan gangguan struktural, listrik, maupun metabolik pada jantung. Hipertensi, penyakit jantung koroner, dan kelainan katup dapat memberikan tekanan pada atrium dan memicu gangguan sinyal listrik.

Faktor lain seperti apnea tidur, obesitas, gangguan tiroid, konsumsi alkohol berlebihan, serta proses penuaan juga meningkatkan risiko.

Gaya hidup turut berperan, termasuk asupan kafein atau alkohol berlebih, dehidrasi, stres, dan penggunaan obat stimulan.

RELATED POSTS

Cincin Pintar Reebok Bantu Pengguna Pantau Detak Jantung

Fibrilasi atrium meningkatkan risiko stroke hingga lima kali lipat karena aliran darah yang tidak lancar dapat membentuk bekuan.

Oleh sebab itu, penanganan menyeluruh yang mencakup terapi medis dan perubahan gaya hidup diperlukan untuk menjaga kualitas hidup penderita.-***

Tags: Detak JantungfibrilasiFibrilasi AtriumTak Teratur
ShareTweetSend

Related Posts

Cincin Pintar Reebok Bantu Pengguna Pantau Detak Jantung
Ragam

Cincin Pintar Reebok Bantu Pengguna Pantau Detak Jantung

22 Okt 2025 11:40
Next Post
Tragis, Dua Babinkamtibmas Gugur Saat Jalankan Tugas Pengamanan Longsor Cisarua

Tragis, Dua Babinkamtibmas Gugur Saat Jalankan Tugas Pengamanan Longsor Cisarua

Tujuh Jenazah Korban Longsor Teridentifikasi, Sepuluh Kantong Jenazah Lainnya Masih Proses

Tujuh Jenazah Korban Longsor Teridentifikasi, Sepuluh Kantong Jenazah Lainnya Masih Proses

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Saksikan MasterChef Indonesia S13, Berikut Jadwal Acara RCTI Hari Ini Sabtu 13 Desember 2025

Jadwal Acara RCTI Sabtu 24 Januari 2026, Ada MasterChef Indonesia S13, Simak Jam Tayangnya

24 Jan 2026 11:01
Ormas PP dan Gibas Bentrok di Kafe Lembang, Satu Tewas Empat Luka

Ormas PP dan Gibas Bentrok di Kafe Lembang, Satu Tewas Empat Luka

21 Jan 2026 22:05
Longsor Terjang Cisarua Bandung Barat, Timbun Puluhan Rumah, 6 Orang Dilaporkan Meninggal, 84 Orang Dalam Pencarian

Longsor Terjang Cisarua Bandung Barat, Timbun Puluhan Rumah, 6 Orang Dilaporkan Meninggal, 84 Orang Dalam Pencarian

24 Jan 2026 12:02
Pendaftar Tembus 261 Pelamar, Pansel KPI Ajak Talenta Terbaik Kawal Penyiaran Nasional

Pendaftar Tembus 261 Pelamar, Pansel KPI Ajak Talenta Terbaik Kawal Penyiaran Nasional

20 Jan 2026 13:33
MWC NU Arjasari Resmi Miliki Kantor Baru, Ini Harapan H. Cucun dan Bupati Bandung

MWC NU Arjasari Resmi Miliki Kantor Baru, Ini Harapan H. Cucun dan Bupati Bandung

0
Mentan Libatkan Purnabakti Kementan, Perkuat Pembangunan Pertanian Nasional

Mentan Libatkan Purnabakti Kementan, Perkuat Pembangunan Pertanian Nasional

0

Total 25 Body Pack Korban Longsor Ditemukan Tim SAR Gabungan

0
Luar Biasa! Para Atletik Indonesia Panen 38 Medali Emas ASEAN Para Games 2025 Thailand

Luar Biasa! Para Atletik Indonesia Panen 38 Medali Emas ASEAN Para Games 2025 Thailand

0

Total 25 Body Pack Korban Longsor Ditemukan Tim SAR Gabungan

25 Jan 2026 19:08
MWC NU Arjasari Resmi Miliki Kantor Baru, Ini Harapan H. Cucun dan Bupati Bandung

MWC NU Arjasari Resmi Miliki Kantor Baru, Ini Harapan H. Cucun dan Bupati Bandung

25 Jan 2026 19:05
Mentan Libatkan Purnabakti Kementan, Perkuat Pembangunan Pertanian Nasional

Mentan Libatkan Purnabakti Kementan, Perkuat Pembangunan Pertanian Nasional

25 Jan 2026 18:57
Lho Ko, Biaya Operasional PAM Kuningan Rp 60 M, Tapi Kontribusi PAD Cuma Rp 2,5 M?

Lho Ko, Biaya Operasional PAM Kuningan Rp 60 M, Tapi Kontribusi PAD Cuma Rp 2,5 M?

25 Jan 2026 18:46
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.