TERASJABAR.ID – Persib Bandung akan bertandang dan melawant tim yang akan tampil maksimal di pekan ke-25 yakni Persebaya Surabaya.
Laga Persib vs Persebaya Surabaya akan berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu 1 Maret 2025, pukul 20.30 WIB.
Namun Persib masih akan kehilangan pemain mereka Beckham Putra yang tekena sanksi dari Komdis PSSI.
Itu dikarenakan selebrasi yang ia lakukan saat Persib membuat gol penyama kedudukan 2-2 menghadapi Persija Jakarta, Minggu 16 Februari 2025 petang WIB.
Beckham melakukan selebrasi kedinginan ala pemain Liga Inggris, Cole Palmer. Selebrasi Beckham tersebut mengisyaratkan kalau Persib Bandung kedinginan di puncak klasemen.
Dan Komdis PSSI menjatuhkan sanksi akibat selebrasi tersebut, karena dianggap selebrasi berlebihan.
- 20 Akun FF Sultan Gratis Hari Ini 28 April 2025, Buruan Login Sekarang Juga!
- Usai Umumkan Pamit, Ciro Alves Absen di Latihan Persib dan Satu Pemain Penting Juga Ikut Tak Hadir
- 3 POSISI SEKALIGUS! Dominos Pizza Bandung Buka Loker Buat Lulusan SMA dan SMK
- Ramalan Zodiak Besok, Selasa 29 April 2025: Gemini Enjoy The Moment dan Sagitarius Keluar dari Zona Nyaman !
- BARU MULAI Live Streaming Arema FC vs Persebaya Surabaya, Klik Disini Untuk Menonton Derby Jatim !
Beckham terkena larangan bermain sebanyak 3 pertandingan dan denda 75 juta rupiah. Persib dapat melakukan banding atas putusan ini sesuai dengan pasal 119 Kode Disiplin PSSI.
Jadi apakah Persib tak akan melakukan Selebrasi jika mencetak gol menghadapi Persebaya malam nanti ?
Sang Pelatih Persib, Bojan Hodak pun angkat bicara terkait hal ini dan dirinya membahas selebrasi pemain Liga 2 Rafhinha dari PSIM.
Akan tetapi Bojan menjawab apakah pemain Persib akan melakukan selebrasi saat mencetak gol lawan persebaya, ia mengatakan kami harus cetak gol dulu, saya tidak tahu apa yang akan mereka lakukan, itu tergantung siapa yang mencetak gol, setiap pemain punya selebrasinya masing-masing.
Jadi kita nantikan saja apakah akan ada selebrasi dari para pemain Persib di GBT ?