terasjabar.id
Selasa, 20 Januari 2026
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Selasa, 20 Januari 2026
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Ekonomi

Menkop Pastikan Koperasi Produksi Penuhi Kebutuhan Bahan Baku SPPG untuk MBG

Ivan W. by Ivan W.
5 Des 2025 13:10
in Ekonomi
Reading Time: 4 mins read
A A
0
Menkop Pastikan Koperasi Produksi Penuhi Kebutuhan Bahan Baku SPPG untuk MBG

TERASJABAR.ID – Kementerian Koperasi (Kemenkop) siap untuk mengoptimalkan koperasi aktif dalam rangka penyediaan bahan baku bagi Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) guna memastikan keberhasilan Program Makan Bergizi Gratis (MBG).

Bahkan sudah ada beberapa koperasi yang menjalankan perannya sebagai SPPG.

ADVERTISEMENT

Menteri Koperasi (Menkop) Ferry Juliantono menyampaikan bahwa koperasi merupakan fondasi utama yang telah memiliki jaringan produksi dan distribusi yang bisa langsung disambungkan ke SPPG.

“Karena ada penambahan jumlah SPPG, kami akan melakukan percepatan suplai bahan-bahan atau barang-barang (bahan baku) untuk SPPG atau dapur-dapur yang sedang dan akan dibangun,” kata Menkop

Ia menyampaikan hal itu dalam Rapat Koordinasi Terbatas (Rakortas) Tingkat Menteri Tata Kelola Penyelenggaraan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kantor Kementerian Koordinator (Kemenko) Bidang Pangan di Jakarta.

Rakortas dipimpin oleh Menko Pangan Zulkifli Hasan yang dihadiri juga Kepala Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana, Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDT) Yandri Susanto, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB), Rini Widyantini dan perwakilan dari lintas Kementerian/Lembaga lainnya.

RELATED POSTS

Distribusi MBG Dinilai Tidak Merata, Stunting di 3T Masih Tinggi

SPPG Tidak Taat Aturan Terancam Ditutup

Dukungan Publik Menguat, Menkop Apresiasi Hasil Survei Terkait Program Kopdes Merah Putih

Menkop Gandeng Lintas K/L Percepat Pembangunan Gerai Fisik Kopdes Merah Putih

RUU Koperasi Diusulkan Jadi UU Sistem Perkoperasian Nasional, Ini Penjelasan Menkop

Menkop memberikan contoh bahwa koperasi produsen susu kini berpotensi masuk ke pasar baru MBG, karena kebutuhan susu pasteurisasi program ini mencapai 82,9 juta jiwa atau 4,1 juta ton per tahun.

Kemudian terdapat koperasi seperti Koperasi Pondok Pesantren Ittifaq di Ciwidey Bandung telah menyuplai kebutuhan produk-produk unggul pertanian ke sejumlah ritel modern.

Page 1 of 3
123Next
Tags: KoperasiMBGMenkopSPPG
ShareTweetSend

Related Posts

Distribusi MBG Dinilai Tidak Merata, Stunting di 3T Masih Tinggi
News

Distribusi MBG Dinilai Tidak Merata, Stunting di 3T Masih Tinggi

20 Jan 2026 15:41
SPPG Tidak Taat Aturan Terancam Ditutup
Daerah

SPPG Tidak Taat Aturan Terancam Ditutup

14 Jan 2026 09:06
Dukungan Publik Menguat, Menkop Apresiasi Hasil Survei Terkait Program Kopdes Merah Putih
Ekonomi

Dukungan Publik Menguat, Menkop Apresiasi Hasil Survei Terkait Program Kopdes Merah Putih

13 Jan 2026 23:58
Menkop Gandeng Lintas K/L Percepat Pembangunan Gerai Fisik Kopdes Merah Putih
News

Menkop Gandeng Lintas K/L Percepat Pembangunan Gerai Fisik Kopdes Merah Putih

13 Jan 2026 23:45
RUU Koperasi Diusulkan Jadi UU Sistem Perkoperasian Nasional, Ini Penjelasan Menkop
Ekonomi

RUU Koperasi Diusulkan Jadi UU Sistem Perkoperasian Nasional, Ini Penjelasan Menkop

12 Jan 2026 13:28
Menkop Ajak Koperasi Mahasiswa Masuk Ke Sektor Produksi
Ekonomi

Menkop Ajak Koperasi Mahasiswa Masuk Ke Sektor Produksi

11 Jan 2026 00:38
Next Post
Jalan Sepanjang 50 Meter Amblas, Polisi Rekayasa Lalulintas di Jalur Pamalayan Linggamanik, Garut

Jalan Sepanjang 50 Meter Amblas, Polisi Rekayasa Lalulintas di Jalur Pamalayan Linggamanik, Garut

Dicecar 47 Pertanyaan, Selegram Lisa Mariana Tersangka Video Syur Tak Ditahan

Dicecar 47 Pertanyaan, Selegram Lisa Mariana Tersangka Video Syur Tak Ditahan

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Hj.Tuti Resmi Dilantik Sebagai Ketua IPHI Kuningan Periode 2025-2030

Hj.Tuti Resmi Dilantik Sebagai Ketua IPHI Kuningan Periode 2025-2030

17 Jan 2026 13:48
Kejaksaan Agung Ingatkan Kejati Jabar Segera Proses Penyelewengan Proyek PJU Jabar yang Rugikan Negara Ratusan Miliar

Kejaksaan Agung Ingatkan Kejati Jabar Segera Proses Penyelewengan Proyek PJU Jabar yang Rugikan Negara Ratusan Miliar

12 Jan 2026 07:07
Komisi I DPRD Jabar Soroti Konflik Agraria, Desak Gubernur Jabar Turun Tangan

Komisi I DPRD Jabar Soroti Konflik Agraria, Desak Gubernur Jabar Turun Tangan

14 Jan 2026 09:42
Saksikan MasterChef Indonesia S13, Berikut Jadwal Acara RCTI Hari Ini Sabtu 13 Desember 2025

Jadwal Acara RCTI Sabtu 17 Januari 2026, Ada MasterChef Indonesia S13

17 Jan 2026 11:41
Wapres Gibran Belanja Kebutuhan Pokok di Pasar Cikurubuk

Wapres Gibran Belanja Kebutuhan Pokok di Pasar Cikurubuk

0
Anak Wartawan Korban Pembunuhan di Karo Serukan Keadilan: Jangan Ada Lagi Jurnalis yang Dibungkam!

Anak Wartawan Korban Pembunuhan di Karo Serukan Keadilan: Jangan Ada Lagi Jurnalis yang Dibungkam!

0
Bangkitkan UMKM Terdampak Bencana di Sumatera, Maman: Pendekatannya Harus Terpadu

Bangkitkan UMKM Terdampak Bencana di Sumatera, Maman: Pendekatannya Harus Terpadu

0
OJK Terbitkan Aturan Pengelolaan Rekening Bank Umum, Ini Tujuannya

OJK Terbitkan Peraturan Gugatan Untuk Pelindungan Konsumen

0
Wapres Gibran Belanja Kebutuhan Pokok di Pasar Cikurubuk

Wapres Gibran Belanja Kebutuhan Pokok di Pasar Cikurubuk

20 Jan 2026 20:02
Anak Wartawan Korban Pembunuhan di Karo Serukan Keadilan: Jangan Ada Lagi Jurnalis yang Dibungkam!

Anak Wartawan Korban Pembunuhan di Karo Serukan Keadilan: Jangan Ada Lagi Jurnalis yang Dibungkam!

20 Jan 2026 19:41
Bangkitkan UMKM Terdampak Bencana di Sumatera, Maman: Pendekatannya Harus Terpadu

Bangkitkan UMKM Terdampak Bencana di Sumatera, Maman: Pendekatannya Harus Terpadu

20 Jan 2026 18:33
OJK Terbitkan Aturan Pengelolaan Rekening Bank Umum, Ini Tujuannya

OJK Terbitkan Peraturan Gugatan Untuk Pelindungan Konsumen

20 Jan 2026 18:10
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.