terasjabar.id
Sabtu, 15 November 2025
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Sabtu, 15 November 2025
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Sport

Deco Tegaskan Barcelona Tak Wajib Bayar Denda untuk Marcus Rashford

Eka Purwanto by Eka Purwanto
30 Sep 2025 12:12
in Sport
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Marcus Rashford Minta Barcelona Aktifkan Klausul €35 Juta untuk Permanenkan Transfernya

Marcus Rashford

TERASJABAR.ID – Direktur Sepak Bola Barcelona, Deco, menegaskan bahwa klub tidak memiliki kewajiban membayar denda jika tidak mengaktifkan klausul pembelian Marcus Rashford pada musim panas mendatang.

Penyerang asal Inggris itu datang dari Manchester United dengan status pinjaman pada musim panas lalu, setelah bersedia menerima pemotongan gaji cukup besar demi bisa bermain di Camp Nou.

Saat dipinjamkan, beredar kabar Barcelona memiliki opsi mempermanenkannya seharga €30 juta, serta isu bahwa mereka bisa terkena penalti €5 juta bila tidak menggunakan opsi tersebut. Namun, Deco menampik rumor itu.

Menurut Deco, kesepakatan Rashford hanyalah pinjaman biasa dengan opsi pembelian.

“Tidak ada penalti. Jika kami ingin, kami bisa membeli, tapi belum saatnya membicarakan keputusan untuk musim depan. Yang penting sekarang adalah kami puas dengan kontribusinya,” ujar Deco, seperti ditulis Football Espana pada Selasa, 30 September 2025.

BACA JUGA: Dibeli €70 Juta, Tijjani Reijnders Ungkap Alasan Pilih Manchester City

RELATED POSTS

Dilirik Madrid dan Barcelona, Kees Smit Pilih Fokus Bersama AZ Alkmaar

Xavi Hernandez: “Standar Barcelona Menurun, Itu Kesalahan Saya”

Barcelona Belum Tawarkan Kontrak Baru, Christensen Fokus Bermain Maksimal

Cedera Hamstring Membaik, Pedri Siap Perkuat Barcelona Bulan Ini

Pedri dan Gavi Absen, Barcelona Andalkan Casado dan Lopez

Ia menambahkan bahwa Rashford telah menunjukkan kualitas yang diharapkan, meski sebelumnya sempat mengalami periode sulit di Manchester United akibat seringnya pergantian pelatih dan ekspektasi tinggi dari klub.

Meski begitu, Deco tidak memberi kepastian apakah Barcelona akan mempermanenkannya atau tidak.

“Kami senang dengannya, tapi ini bukan keputusan yang harus diambil sekarang. Fokus utama adalah pertandingan yang ada di depan kami,” katanya.

Saat ditanya soal harga opsi pembelian, ia enggan menjelaskan detail.

ADVERTISEMENT

Deco menegaskan bahwa harga opsi pembelian Rashford tidak terlalu tinggi, namun ia merasa tidak perlu mengungkapnya karena itu merupakan urusan kontrak antar klub.

Sejak jeda internasional September lalu, Rashford mulai tampil konsisten dan menjadi solusi saat Barcelona kehilangan Lamine Yamal serta Raphinha.

Pemain berusia 27 tahun itu telah mencetak dua gol dan empat assist dalam delapan laga, dengan rata-rata berkontribusi satu gol setiap 76 menit.

Penampilan terbaiknya terlihat di Liga Champions, ketika ia mencetak dua gol untuk memastikan kemenangan Barcelona atas Newcastle United.-***

Tags: BarcelonaDecoDendaMarcus rashford
ShareTweetSend

Related Posts

Dilirik Madrid dan Barcelona, Kees Smit Pilih Fokus Bersama AZ Alkmaar
Sport

Dilirik Madrid dan Barcelona, Kees Smit Pilih Fokus Bersama AZ Alkmaar

14 Nov 2025 01:58
Xavi Hernandez: “Standar Barcelona Menurun, Itu Kesalahan Saya”
Sport

Xavi Hernandez: “Standar Barcelona Menurun, Itu Kesalahan Saya”

13 Nov 2025 07:32
Atletico Madrid Incar Andreas Christensen dari Barcelona
Sport

Barcelona Belum Tawarkan Kontrak Baru, Christensen Fokus Bermain Maksimal

13 Nov 2025 06:32
Cedera Hamstring Membaik, Pedri Siap Perkuat Barcelona Bulan Ini
Sport

Cedera Hamstring Membaik, Pedri Siap Perkuat Barcelona Bulan Ini

13 Nov 2025 06:16
Pedri dan Gavi Absen, Barcelona Andalkan Casado dan Lopez
Sport

Pedri dan Gavi Absen, Barcelona Andalkan Casado dan Lopez

12 Nov 2025 01:51
Tanpa Yamal, Barcelona Hadapi Tantangan Berat di Markas Newcastle
Sport

Barcelona–Spanyol Kembali Bersitegang Soal Cedera Lamine Yamal

12 Nov 2025 01:15
Next Post
Xabi Alonso Ubah Peran Pemain Depan Madrid, Vinicius Terkorbankan?

Kekalahan dari Atletico Jadi Pelajaran Bagi Real Madrid

Bayern Munich Menang, Harry Kane Cetak Hat-trick dan Rekor Penalti

Bayern Munich Pertimbangkan Perpanjang Kontrak Harry Kane

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Penyebab Meninggalnya Dirut bank bjb Masih ‘Misterius’, Awalnya Cuma Flu Biasa

Penyebab Meninggalnya Dirut bank bjb Masih ‘Misterius’, Awalnya Cuma Flu Biasa

14 Nov 2025 20:32
Waahhhh Kasus Video Syur 4 Menit 28 Detik, Polda Jabar Tetapkan Lisa Mariana Sebagai Tersangka

Waahhhh Kasus Video Syur 4 Menit 28 Detik, Polda Jabar Tetapkan Lisa Mariana Sebagai Tersangka

10 Nov 2025 16:54
Desa Cinunuk Segera Dipecah Dua, Apa Sih Alasan Pemekarannya?

Desa Cinunuk Segera Dipecah Dua, Apa Sih Alasan Pemekarannya?

13 Nov 2025 21:55
Dapur SPPG di Cileunyi Layani 52 Ribu Lebih KPM, Camat Cileunyi Pastikan Distribusi Makan Bergizi Gratis Sesuai Standar Gizi Nasional

Dapur SPPG di Cileunyi Layani 52 Ribu Lebih KPM, Camat Cileunyi Pastikan Distribusi Makan Bergizi Gratis Sesuai Standar Gizi Nasional

10 Nov 2025 19:33
Dua Bintang Jerman yang Bermain di Newcastle Ungkap Beratnya Adaptasi di Liga Inggris

Dua Bintang Jerman yang Bermain di Newcastle Ungkap Beratnya Adaptasi di Liga Inggris

0
Diduga Potong Gaji Karyawan, Direksi Perumda Pasar Juara Disomasi ke Kejari Bandung

Diduga Potong Gaji Karyawan, Direksi Perumda Pasar Juara Disomasi ke Kejari Bandung

0

Garut Dapat Alokasi Pupuk Subsidi Mencapai Rp 44,6 Triliun untuk 10 Komoditas Utama

0
Separuh Badan Jalan Cimenga Longsor, Lalulintas Cipasung-Subang Diberlakukan Sistem Buka Tutup

Separuh Badan Jalan Cimenga Longsor, Lalulintas Cipasung-Subang Diberlakukan Sistem Buka Tutup

0
Dua Bintang Jerman yang Bermain di Newcastle Ungkap Beratnya Adaptasi di Liga Inggris

Dua Bintang Jerman yang Bermain di Newcastle Ungkap Beratnya Adaptasi di Liga Inggris

15 Nov 2025 00:25
Diduga Potong Gaji Karyawan, Direksi Perumda Pasar Juara Disomasi ke Kejari Bandung

Diduga Potong Gaji Karyawan, Direksi Perumda Pasar Juara Disomasi ke Kejari Bandung

14 Nov 2025 21:12

Garut Dapat Alokasi Pupuk Subsidi Mencapai Rp 44,6 Triliun untuk 10 Komoditas Utama

14 Nov 2025 21:04
Eks Winger Juventus: Spalletti Harus Cetak Bintang Baru Seperti di Napoli

Eks Winger Juventus: Spalletti Harus Cetak Bintang Baru Seperti di Napoli

14 Nov 2025 21:02

Recent News

Dua Bintang Jerman yang Bermain di Newcastle Ungkap Beratnya Adaptasi di Liga Inggris

Dua Bintang Jerman yang Bermain di Newcastle Ungkap Beratnya Adaptasi di Liga Inggris

15 Nov 2025 00:25
Diduga Potong Gaji Karyawan, Direksi Perumda Pasar Juara Disomasi ke Kejari Bandung

Diduga Potong Gaji Karyawan, Direksi Perumda Pasar Juara Disomasi ke Kejari Bandung

14 Nov 2025 21:12

Garut Dapat Alokasi Pupuk Subsidi Mencapai Rp 44,6 Triliun untuk 10 Komoditas Utama

14 Nov 2025 21:04
Eks Winger Juventus: Spalletti Harus Cetak Bintang Baru Seperti di Napoli

Eks Winger Juventus: Spalletti Harus Cetak Bintang Baru Seperti di Napoli

14 Nov 2025 21:02
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.