terasjabar.id
Kamis, 23 Oktober 2025
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
No Result
View All Result
terasjabar.id
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Indeks
Kamis, 23 Oktober 2025
No Result
View All Result
terasjabar.id
No Result
View All Result
Home Ekonomi

Soal Koperasi Merah Putih di Kabupaten Bandung, Ini Penjelasan Bupati Dadang Supriatna

Yayan Sofyan by Yayan Sofyan
21 Jul 2025 16:34
in Ekonomi
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Soal Koperasi Merah Putih di Kabupaten Bandung, Ini Penjelasan Bupati Dadang Supriatna

Bupati Bandung, saat meninjau gerai, unit usaha KDMP Desa Cileunyi Wetan.

TERASJABAR.ID – Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDMP) di 270 desa dan 10 kelurahan se-Kabupaten Bandung sudah selesai legalitasnya, dengan dibiayai APBD Kabupaten Bandung.

Demikian diungkapkan Bupati Bandung Dadang Supriatna saat meninjau gerai, unit usaha KDMP, seusai menyaksikan peluncuran kelembagaan 80 ribu KDMP oleh Presiden RI melalui Zoom Metting, di KDMP Desa Cileunyi Wetan, Kecamatan Cileunyi, Kabupaten Bandung, Senin (21/7/ 2025).

“Alhamdulillah, Kabupaten Bandung sudah selesai 100 persen legalitas KDMP-nya di 270 desa dan 10 kelurahan,” ujar Dadang.

Setelah berdiri di 280 desa/kelurahan, imbuh bupati, dalam waktu dekat akan ditindaklanjuti dengan bimbingan teknik (Bimtek) untuk semua KDMP. Teknis bimteknya nanti degelar per dapil, dengan menghadirkan kepala desa, Ketua BPD, Ketua Koperasi dan Ketua Bumdes.

Mereka akan mengikuti Bimtek untuk membuat suatu rencana bisnis dan anggaran per tahun dari setiap KDMP. Termasuk bimtek pola pembiayaan, bagaimana mempercepat penambahan anggota koperasi dan hal lainnya seperti dengan berkolaborasi melibatkan setiap RT/RW, pelaku usaha lokal, UMKM.

“Nanti kita guide semua, hingga operasionalnya bisa optimal,” jelas Bupati Dadang Supriatna yang akrab disapa Kang DS ini.

RELATED POSTS

Saat Istri Wapres Gibran Disambut Ketua TP PKK Kabupaten Bandung Berkunjung ke SDN GBI

Program MBG Sebagai Peluang, Bupati Bandung Minta Koperasi Merah Putih Siapkan Diri

Viral, Video Jalan ‘Amburadul’ di Desa Cibodas Solokanjeruk, Ini Kata Kades

Wow Jadi Percontohan, Kabupaten/Kota se-Indonesia Diminta Belajar ke Kabupaten Bandung Soal MBG

Kabupaten Bandung Diusulkan Jadi Percontohan Implementasi Program MBG

Ia mengaku optimistis semua prosesnya bisa berjalan lancar terlebih KDMP ini didukung oleh seluruh pemerintahan desanya. “Tinggal nanti sampai kepada penyempurnaan dengan dikeluarkannya peraturan desa (Perdes) mengenai bagi hasil atau Sisah Hasil Usaha (SHU) dan sebagainya,” ujar Kang DS.

Pada kesempatan itu ia pun mengingatkan agar pengurus koperasi tetap benar-benar profesional dalam pengelolaan KDMP-nya masing-masing.
“Apakah itu mau saudara atau keluarganya, tim suksesnya, boleh-boleh saja tapi tetap harus profesional,” tegasnya.

Page 1 of 2
12Next
Tags: bupatiDadang SupriatnaKabupaten BandungKoperasi Merah Putih
ShareTweetSend

Related Posts

Saat Istri Wapres Gibran Disambut Ketua TP PKK Kabupaten Bandung Berkunjung ke SDN GBI
Bandung Raya

Saat Istri Wapres Gibran Disambut Ketua TP PKK Kabupaten Bandung Berkunjung ke SDN GBI

22 Okt 2025 15:56
Program MBG Sebagai Peluang, Bupati Bandung Minta Koperasi Merah Putih Siapkan Diri
Bandung Raya

Program MBG Sebagai Peluang, Bupati Bandung Minta Koperasi Merah Putih Siapkan Diri

7 Okt 2025 11:02
Viral, Video Jalan ‘Amburadul’ di Desa Cibodas Solokanjeruk, Ini Kata Kades
Bandung Raya

Viral, Video Jalan ‘Amburadul’ di Desa Cibodas Solokanjeruk, Ini Kata Kades

4 Okt 2025 16:34
Wow Jadi Percontohan, Kabupaten/Kota se-Indonesia Diminta Belajar ke Kabupaten Bandung Soal MBG
Berita Utama

Wow Jadi Percontohan, Kabupaten/Kota se-Indonesia Diminta Belajar ke Kabupaten Bandung Soal MBG

2 Okt 2025 20:38
Kabupaten Bandung Diusulkan Jadi Percontohan Implementasi Program MBG
Daerah

Kabupaten Bandung Diusulkan Jadi Percontohan Implementasi Program MBG

1 Okt 2025 21:24
Kang DS Ciptakan 10 Ribu Lapangan Kerja per Tahun, Bukti Komitmen Atasi Pengangguran
Berita Utama

Kang DS Ciptakan 10 Ribu Lapangan Kerja per Tahun, Bukti Komitmen Atasi Pengangguran

1 Okt 2025 15:28
Next Post

TERNYATA Pembalut Bukan Hanya untuk Wanita, untuk Pria Juga Ada Fungsinya Apa, Untuk Kebelet Pipis ?

Siap Dorong Ekonomi Warga, 151 KKMP di Kota Bandung Diluncurkan Presiden Prabowo

Siap Dorong Ekonomi Warga, 151 KKMP di Kota Bandung Diluncurkan Presiden Prabowo

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
BPD, LPMD dan Tokoh Masyarakat Desak Hasil Kajian Kabupaten  Bandung Timur Segera Diusulkan

BPD, LPMD dan Tokoh Masyarakat Desak Hasil Kajian Kabupaten  Bandung Timur Segera Diusulkan

20 Okt 2025 17:15
Petugas Tertibkan Parkir Liar, Ini Penjelasan Kadishub Kuningan

Petugas Tertibkan Parkir Liar, Ini Penjelasan Kadishub Kuningan

18 Okt 2025 12:36
Satu Tahun Prabowo Bersama Guru.

Satu Tahun Prabowo Bersama Guru.

21 Okt 2025 07:32
NONTON Film GJLS: Ibuku Ibu-ibu bukan di LK21 atau Rebahin Begini Cara Nontonnya !

NONTON Film GJLS: Ibuku Ibu-ibu bukan di LK21 atau Rebahin Begini Cara Nontonnya !

16 Jun 2025 15:54
Olahraga Tradisional Harus Dijaga dan Dilestarikan, Ini Pesan Wabup Kuningan

Olahraga Tradisional Harus Dijaga dan Dilestarikan, Ini Pesan Wabup Kuningan

0
Pohon Besar Tumbang Timpa Mobil Penjual Nanas di Ciater Subang, 2 Orang Tewas

Pohon Besar Tumbang Timpa Mobil Penjual Nanas di Ciater Subang, 2 Orang Tewas

0
Xabi Alonso Ubah Peran Pemain Depan Madrid, Vinicius Terkorbankan?

Real Madrid Dihantui Ketegangan Internal, Alonso Ditantang Jaga Harmoni Tim

0
Bayern Munich Menang, Harry Kane Cetak Hat-trick dan Rekor Penalti

Bayern Munich Rencanakan Perpanjangan Kontrak Sejumlah Pemain

0
Olahraga Tradisional Harus Dijaga dan Dilestarikan, Ini Pesan Wabup Kuningan

Olahraga Tradisional Harus Dijaga dan Dilestarikan, Ini Pesan Wabup Kuningan

22 Okt 2025 22:11
Pohon Besar Tumbang Timpa Mobil Penjual Nanas di Ciater Subang, 2 Orang Tewas

Pohon Besar Tumbang Timpa Mobil Penjual Nanas di Ciater Subang, 2 Orang Tewas

22 Okt 2025 21:58
Xabi Alonso Ubah Peran Pemain Depan Madrid, Vinicius Terkorbankan?

Real Madrid Dihantui Ketegangan Internal, Alonso Ditantang Jaga Harmoni Tim

22 Okt 2025 21:33
Bayern Munich Menang, Harry Kane Cetak Hat-trick dan Rekor Penalti

Bayern Munich Rencanakan Perpanjangan Kontrak Sejumlah Pemain

22 Okt 2025 21:02

Recent News

Olahraga Tradisional Harus Dijaga dan Dilestarikan, Ini Pesan Wabup Kuningan

Olahraga Tradisional Harus Dijaga dan Dilestarikan, Ini Pesan Wabup Kuningan

22 Okt 2025 22:11
Pohon Besar Tumbang Timpa Mobil Penjual Nanas di Ciater Subang, 2 Orang Tewas

Pohon Besar Tumbang Timpa Mobil Penjual Nanas di Ciater Subang, 2 Orang Tewas

22 Okt 2025 21:58
Xabi Alonso Ubah Peran Pemain Depan Madrid, Vinicius Terkorbankan?

Real Madrid Dihantui Ketegangan Internal, Alonso Ditantang Jaga Harmoni Tim

22 Okt 2025 21:33
Bayern Munich Menang, Harry Kane Cetak Hat-trick dan Rekor Penalti

Bayern Munich Rencanakan Perpanjangan Kontrak Sejumlah Pemain

22 Okt 2025 21:02
  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
  • Sertifikat JMSI
Hubungi Kami : [email protected]

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • News
  • Bandung Raya
  • Lifestyle
  • Persib
  • Sport
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Bank bjb
  • Wakil Rakyat
  • Opini
  • Indeks Berita

© 2025 Teras Jabar - dari Jawa Barat untuk Indonesia. All Rights Reserved.